SuaraSumbar.id - Calon Presiden nomor urut dua, Prabowo Subianto, menyatakan bahwa selama persaingannya dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) dalam Pilpres 2014 dan 2019, keduanya tidak pernah saling menyakiti.
Namun, dalam kampanye terbaru di Pekanbaru, Riau, pada Selasa, 9 Januari 2024, Prabowo menyuarakan ketidaknyamanannya terhadap kritikan yang diterimanya dari Calon Presiden nomor urut satu, Anies Baswedan, saat debat Pilpres 2024 lalu.
"Saya dulu lawannya Pak Jokowi, tapi antara saya dan Jokowi tidak pernah saling menyakiti. Saya tidak omon-omon saja, (dia-Anies yang) banyak omon (omong), (datanya) banyak kelirunya juga itu, keliru (soal) utang, entah keliru entah apa itu. Saudara nonton debat gak? Saudara-saudara silakan Saudara nilai sendiri lah,” kata Prabowo,.
]Dalam debat yang mencakup tema Pertahanan, Keamanan, Hubungan Internasional, dan Geopolitik, Prabowo menanggapi kritikan Anies mengenai kebijakan Kementerian Pertahanan, terutama soal pembelian alat utama sistem senjata (alutsista) bekas dengan anggaran besar.
Baca Juga: Balas Anies soal Kepemilikan Tanah, Prabowo: Dia Gak Ngerti Itu Milik Negara
Anies berpendapat bahwa kebijakan tersebut kurang tepat mengingat ada isu lebih mendesak yang harus diselesaikan.
Prabowo menanggapi bahwa Anies tampaknya kurang memahami sistem pertahanan suatu negara dan menganggapnya hanya jago dalam teori dan retorika.
Prabowo menanggapi dengan istilah "omon-omon", yang berarti banyak omong. "Kalau benar masuk akal saya setuju, kalau omon-omon ya kumaha?" ujar Prabowo saat merespons opini Anies.
Kontributor : Rizky Islam
Baca Juga: Prabowo Pidato: Sejak Muda Aku Tak Pandai Omon-omon Kosong
Berita Terkait
-
Prabowo Dukung Ridwan Kamil, Rocky Gerung: Terkesan Dipaksakan
-
Prediksi Cak Imin: RK-Suswono dan Luthfi-Taj Yasin Kuasai Pilkada Jakarta-Jateng
-
Feri Amsari Ajak Masyarakat Kalahkan Paslon yang Didukung Jokowi: Agar Prabowo Pede Sebagai Presiden
-
'Raffi' dan 'Dihapus' Trending di X, Jejak Digital Raffi Ahmad Jadi Sorotan
-
Prabowo Panggil Mendikdasmen Abdul Mu'ti Bahas Nasib PPDB Zonasi, Ini Hasilnya
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
48 TPS Pilkada 2024 di Agam Rawan Bencana, Ini Penjelasan Bawaslu
-
Soal Kasus Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan, Ini Desakan Ketua MPR RI
-
Soroti Kasus Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan, Kompolnas: Perketat Tes Psikologi Personel Pegang Senjata!
-
Kasus Polisi Tembak Mati Polisi di Solok Selatan, Sahroni Tekankan Hal Ini di Polda Sumbar
-
Perintah Kapolri, Propam dan Irwasum Tangani Kasus Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan