SuaraSumbar.id - Kecelakaan beruntun terjadi di Kota Padang, Sumatera Barat (Sumbar), Kamis (28/1/2021) sekitar pukul 10.13 WIB. Satu unit truk CPO menghantam 6 unit minibus hingga ringsek parah.
Insiden ini terjadi di kawasan perempatan lampu merah By Pass Sungai Sapih, Kecamatan Kuranji, Kota Padang. Kuat dugaan, truk CPO BA 8869 CA lepas kendali karena mengalami rem blong.
Eman kendaraan yang dihantam truk itu masing-masing, Toyota Kijang Innova BA 1691 AK, Toyota Kijang BA 1916,Toyota Pickup BA 9347 AC, Toyota Rush BM 1282 VX, Daihatsu Xenia BA 1158 BW dan Avanza BA 1921 QE.
Sopir truk CPO bernama Marta mengakui truk yang dikendarainya mengalami rem blong. Dengan begitu, laju kendaraanya tidak terkontrol hingga menabrak minibus yang berada di depan, kiri dan kanannya.
Baca Juga: Istri Bantu Suami Perkosa Wanita Lain, Cium dan Siapkan Kondom
"Rem blong dan mobil tidak terkendali. Kecepatan paling 20 Km/jam," katanya.
Petugas Satlantas Polsek Kuranji Brigadir Hendrico membenarkan kecelakaan itu. Menurutnya, truk CPO datang dari arah Teluk Bayur menuju BIM. Namun, saat hendak berhenti di perempatan lampu merah, truk mengalami rem blong.
"Saat hendak berhenti, truk menabrak sejumlah minibus," katanya.
Meski demikian, pihaknya memastikan tidak ada korban jiwa dalam kecelakaan beruntun ini. Namun, minibus mengalami kerusakan yang cukup parah.
"Semua kendaraan yang terlibat kami bawa Mapolsek Kuranji untuk diproses," tuturnya.
Baca Juga: Akui Kesalahan Aturan Wajib Jilbab, Disdik Sumbar Surati Semua Sekolah
Kontributor : B Rahmat
Berita Terkait
-
Hentikan Kisruh Jilbab di Padang, Pendeta Titus Wadu: Bukan Masalah Agama
-
Komentar Mengejutkan Rektor UNP Soal Siswi Nonmuslim Berjilbab di Padang
-
Kisruh Siswi Nonmuslim Berjilbab di Padang, DPRD Semprot Disdik Sumbar
-
Kasus Satgas Covid-19 Gadungan, Kejari Padang Siapkan Dakwaan
-
Kasus Wajib Jilbab, Ini Alasan Disdik Sumbar Belum Sanksi SMKN 2 Padang
Terpopuler
- Istri Menteri UMKM Bukan Pejabat, Diduga Seenaknya Minta Fasilitas Negara untuk Tur Eropa
- Asisten Pelatih Liverpool: Kakek Saya Dulu KNIL, Saya Orang Maluku tapi...
- 3 Kerugian AFF usai Menolak Partisipasi Persebaya dan Malut United di ASEAN Club Championship
- Mulan Jameela Sinis Ahmad Dhani Sebut Mantan Istri dengan Panggilan 'Maia Ahmad'
- Pengganti Elkan Baggott Akhirnya Dipanggil Timnas Indonesia, Jona Giesselink Namanya
Pilihan
-
7 Rekomendasi Merek AC Terbaik yang Awet, Berteknologi Tinggi dan Hemat Listrik!
-
Daftar 7 Sepatu Running Lokal Terbaik: Tingkatkan Performa, Nyaman dengan Desain Stylish
-
Aura Farming Anak Coki Viral, Pacu Jalur Kuansing Diklaim Berasal dari Malaysia
-
Breaking News! Markas Persija Jakarta Umumkan Kehadiran Jordi Amat
-
Investor Ditagih Rp1,8 Miliar, Ajaib Sekuritas Ajak 'Damai' Tapi Ditolak
Terkini
-
7 Link DANA Kaget Asli Terbaru, Klaim Saldo Gratismu Sekarang Juga!
-
Irsyad Maulana Pulang ke Semen Padang FC, Kabau Sirah Juga Gaet Bek Portugal Jelang Liga 1 2025/2026
-
Menpora Dito Ariotedjo Dorong Pencak Silat Jadi Daya Tarik Pariwisata Sumbar, Ini Alasannya
-
Waspada Tautan Saldo Gratis Palsu, Ini Daftar 5 Link DANA Kaget Asli 3 Juli 2025!
-
Anak Harimau Sumatera Mati di TMSBK Bukittinggi, Diduga Kelainan Genetik