SuaraSumbar.id - Pasien Semen Padang Hospital (SPH) dipindahkan ke sejumlah rumah sakit di Kota Padang, Sumatera Barat (Sumbar). Semua terjadi karena terjadinya peristiwa ledakan di Rumah Sakit Semen Padang itu pada Selasa (30/1/2024).
Kepala Bidang Operasi Kabid Ops dan Sarpras Dinas Pemadam Kebakaran (Damkar) Kota Padang, Sutan Hendra mengatakan, para pasien RS Semen Padang itu dievakuasi menggunakan mobil Ambulance.
"Ada yang dievakuasi ke RS Unand, Yos Sudarso hingga RSUP M Djamil," katanya kepada wartawan, Selasa (30/1/2024).
Sutan mengaku sampai di lokasi pihaknya langsung menelusuri setiap perimeter lokasi terdampak pasca ledakan. Namun, tidak ditemukan potensi api dan ledakan susulan.
Menurutnya, pihak rumah sakit mengatahui ledakan berasal dari plafon Poliklinik yang berada di parkiran bawah tanah.
“Diduga ledakan karena adanya kerusakan AC sentral yang berada di Poliklinik SPH,” tuturnya.
Dari keterangan pihak rumah sakit juga, kata Hendra, tidak ada korban jiwa dalam peristiwa itu. Hanya saja, sejumlah pasien mengalami luka-luka.
"Jumlah korban luka kita tidak mengetahui pasti. Kami tim Damkar membantu proses evakuasi ke sejumlah rumah sakit rujukan," ungkapnya.
Dalam proses evakuasi, pihak Damkar Kota Padang mengerahkan empat armada dengan 30 personel.
Kontributor : B Rahmat
Berita Terkait
-
Tender Pembangunan Flyover Sitinjau Lauik Ditarget Semester 1 2024, Wagub Sumbar: Kebutuhan Masyarakat!
-
Rumah Sakit Semen Padang Meledak, Pengunjung Dievakuasi
-
Nama Gubernur Sumbar Dicatut Buat Penipuan Modus Bagi-bagi Dana Hibah
-
Pemprov Sumbar Berpotensi Pakai Sukuk Daerah Lanjutkan Pembangunan, Ini Alasannya
-
Polisi Ringkus Karyawan Bank di Sumbar: Gelapkan Uang Nasabah Rp 9 Miliar, Modus Invetasi Bunga Besar
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Berapa Lama Operasi Zebra Singgalang 2025? Polresta Bukittinggi Turunkan 115 Personel Gabungan
-
Sumbar Kembali Ekspor Gambir ke India, Permintaan Global Mulai Pulih?
-
Holding Ultra Mikro BRI Salurkan Pembiayaan Rp632 Triliun kepada 34,5 Juta Debitur
-
Benarkah Otak Lelah Bisa Simpan Memori Lebih Baik? Ini Penjelasannya
-
15 Personel Polri Terdampak Putusan MK yang Larang Polisi Aktif di Jabatan Sipil, Mayoritas Jenderal