SuaraSumbar.id - Sejumlah SMA dan MA terbaik di berbagai daerah di Sumatera Barat (Sumbar) dapat menjadi salah satu bahan pertimbangan untuk para calon siswa yang akan mengikuti proses Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) 2022.
Rujukan mengenai SMA teratas adalah daftar Top 1.000 sekolah yang telah dirilis Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi melalui LTMPT pada 2021. Peringkat ini didapatkan dari rata-rata tertinggi nilai UTBK tahun 2021.
Berikut 10 SMA dan MA terbaik di Sumbar berdasarkan rata-rata nilai tertinggi UTBK tahun 2021, dikutip dari Covesia.com - jaringan Suara.com.
1. SMAN 1 Sumatera Barat
SMAN 1 Sumbar menduduki peringkat 42 secara nasional, dengan rengking tertinggi dengan nilai UTBK 2021 rata-rata 588,361. SMAN 1 Sumatera barat terletak di Kecamatan Padang Panjang Timur, Kota Padang Panjang.
2. SMAN 1 Padang Panjang
SMAN 1 Padang Panjang menduduki peringkat 64 secara nasional, dengan nilai UTBK tahun 2021 rata-rata 580,136. SMAN 1 Padang Panjang terletak di Guguk Malintang, Kecamatan Padang Panjang Timur, Kota Padang Panjang.
3. MAN Insan Cendekia Padang Pariaman
MAN Insan Cendekian menduduki peringkat 70 secara nasional, dengan nilai UTBK tahun lalu rata-rata 579,010. MAN Insan Cendekia Padang Pariaman terletak di Kecamatan Sintuk Toboh Gadang, Kabupaten Padang Pariaman.
Baca Juga: Pemkab Agam Alokasikan Dana Rp 74,37 Miliar untuk Bangun dan Peningkatan Jalan
4. SMAN 1 Padang
SMAN 1 Padang menduduki peringkat 105 secara nasional, dengan nilai UTBK tahun lalu 572,067. SMA Negeri 1 Padang adalah salah satu sekolah menengah atas (SMA) berstatus negeri yang terletak di Kelurahan Lolong Belanti, Kecamatan Padang Utara, Kota Padang, Sumatra Barat.
5. SMAN 10 Padang
SMAN 10 Padang menduduki peringkat 136 secara nasional, dengan rata-rata nila UTBK tahun lalu 566,571. SMAN 10 Padang terletak di Kelurahan Jati, Kecamatan Padang Timur, Kota Padang.
6. SMAN Agam Cendekia
SMAN Agam Cendekia menduduki peringkat 144 secara nasional, denga nilai total rata-rata UTBK tahun lalu 565,002. SMAN Agam Cendekia terletak di Kecamatan Tanjung Raya, Kabupaten Agam.
Tag
Berita Terkait
-
Polda Sumbar: Tak Ada Penilangan Pengendara yang Pakai Sendal Jepit
-
Puluhan Opsetan Hewan Langka Diamankan di Padang
-
Sumbar Punya Tiga Nagari Ramah Harimau, Ini Daftarnya
-
7 Hari Tak Ditemukan, Pencarian Seorang Pelajar SMK yang Hanyut di Sungai Kota Padang Dihentikan
-
Simpan Puluhan Opsetan Satwa Langka, Pria Lansia Ditangkap di Padang Panjang
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
933 Kasus Gigitan Rabies Tanah Datar Selama 2025, Hewan Peliharaan Jadi Sorotan
-
Huntara Korban Bencana Sumbar Dikebut Rampung Jelang Ramadhan, Agam Prioritas Utama
-
50 Alat Berat Dikebut Normalisasi Sungai di Sumbar, Cegah Banjir Susulan!
-
Ini Penyebab Sinkhole Limapuluh Kota, Bukan dari Runtuhan Batu Gamping!
-
Sinkhole di Sawah Limapuluh Kota Keluarkan Air Biru Jernih, Ini Penjelasan Badan Geologi