SuaraSumbar.id - Objek wisata Gunung Talang dan Singkarak akan menjadi kawasan Geopark.
Bupati Solok Epyardi Asda di Singkarak mengatakan usulan kawasan Singkarak dan Gunung Talang sebagai kawasan geopark tentu akan meningkatkan kunjungan wisatawan ke Kabupaten Solok.
"Dengan demikian, hal tersebut tentu akan meningkatkan perekonomian masyarakat Kabupaten Solok ke depannya," ujar Asda, Jumat (26/6/2021).
Selain itu, ia juga mengatakan objek wisata Alahan Panjang Resort nantinya juga akan diserahkan ke pihak ketiga oleh pemerintah daerah untuk meningkatkan fungsi dan manfaatnya.
Baca Juga: Cerita Pedagang Nasi Padang Bertahan di Tengah Pandemi karena Pinjaman dari Anies
"Bagi yang ingin berbisnis, pemerintah menawarkan sistem BOT selama minimal 20 tahun dan maksimal 30 tahun, tergantung berapa banyak pebisnis tersebut berinvestasi," ujar dia.
Pemkab Solok membuka kesempatan bagi seluruh pengusaha yang ingin berinvestasi. Namun, ia mengharapkan pengelolaan investasi itu bisa dikendalikan oleh warga lokal.
Untuk itu, pemerintah daerah akan mempermudah perizinan bagi yang ingin berinvestasi di daerah Kabupaten Solok dengan tetap mematuhi aturan dan syarat yang berlaku dan tidak bertentangan dengan Undang-Undang.
"Berinvestasi di Kabupaten Solok tidak akan merugikan para pengusaha," kata Asda.
Ia juga mengatakan Kabupaten Solok terbuka dan menerima seluas-luasnya untuk para investor di bidang apa saja demi kemajuan daerah. (ANTARA)
Baca Juga: Berkunjung ke Museum Rendang di Padang
Berita Terkait
-
Andre Rosiade Desak Polisi Terkait Tewasnya Warga Sumbar di Jakarta: Rahmat Vaisandri Harus Dapat Keadilan!
-
Wakil Komisi IV DPR Sebut Ganjil Dalil Tanah Musnah Kasus Pagar Laut: Selidiki dengan Pansus!
-
Bolehkah Konsumsi Daging Sapi dan Kerbau yang Terpapar Virus PMK? Ini Penjelasannya
-
Pembangunan PLTS Danau Singkarak Bakal Libatkan BRIN, Ketahui Dampak Lingkungan
-
Daftar UMP 2025 Seluruh Indonesia, Resmi Berlaku Naik 6,5 Persen Sejak 1 Januari!
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Eliano Reijnders Gabung Timnas Indonesia, PEC Zwolle Tulis Kalimat Menyentuh
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
Pilihan
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
-
Sibuk Naturalisasi, Jordi Cruyff Beri Nasihat Membumi untuk PSSI
-
Tabel KUR BRI Terbaru, Pinjaman Rp1 Juta Hingga Rp500 Juta dan Bunganya
-
Setoran Pajak Anjlok 41 Persen di Tengah Kebutuhan Anggaran Jumbo Prabowo
Terkini
-
Kejar-kejaran dengan Polisi, Kurir Ganja 26 Kg Diringkus di Pasaman Barat, 1 Pelaku Residivis!
-
Daftar 7 Kapolres Baru di Polda Sumbar, Lengkap dengan 10 PJU Baru!
-
Kronologi Anggota Satpol PP Padang Tewas Ditabrak Mobil di Pariaman
-
Kamera Galaxy S25 Ultra-Galaxy AI Terbaru Hasilkan Foto Arsitektur Epik
-
Nikmati Fasilitas Pembayaran Digital Eksklusif di Kapan Lagi Buka Bareng BRI Festival 2025: Momen Spesial Ramadan