Ia mengatakan BPBD Padang sejak Sabtu (27/7) telah melakukan penyaluran air kepada warga di titik-titik itu setiap harinya, bahkan sampai malam hari.
Sejak saat itu pihak BPBD mencatat telah menyalurkan 70 ton lebih air kepada warga yang terdampak kekeringan. (antara)