Pelajar Indonesia yang Tewas di Jepang Ternyata Berasal dari Padang Pariaman

Seorang pelajar bahasa asal Indonesia, Josi Putri Cahayani, ditemukan tewas di Jepang.

Riki Chandra
Jum'at, 25 Agustus 2023 | 13:39 WIB
Pelajar Indonesia yang Tewas di Jepang Ternyata Berasal dari Padang Pariaman
Ilustrasi mayat. [Antara]

SuaraSumbar.id - Seorang pelajar bahasa asal Indonesia, Josi Putri Cahayani, ditemukan tewas di Jepang. Ternyata perempuan berusia 23 tahun berasal dari Kabupaten Padang Pariaman, Sumatera Barat (Sumbar).

Kediaman keluarga Josi berada di Korong Lancang, Nagari Aur Malintang Selatan, Padang Pariaman. Hal ini dibenarkan wali nagari setempat saat dikonfirmasi.

"Iya. Jadi orang tuanya tidak di kampung tapi merantau," ujar Wali Nagari Aur Malintang Selatan, Era Jaya, Jumat (25/8/2023).

Menurut Era, ibu Josi saat ini berada di Malaysia. Sementara ayahnya diketahui asal Tanggerang.

Baca Juga:Wanita Diduga Lesbi Asal Padang Pariaman Bawa Kabur Gadis di Bawah Umur ke Batam, Kini Meringkuk di Tahanan

"Di kampung yang ada sanak saudara ada dari ibunya," ungkapnya.

Belum ada informasi terkait kepulangan jenazah Josi. Jaya menyebutkan, perangkat desa sedang mengkonfirmasi ke pihak keluarga.

"Kami konfirmasi ke keluarga dulu. Kami akan mendatangi rumah sanak familinya," pungkasnya.

Kontributor: Saptra S

Baca Juga:Pria Asal Padang Pariaman Selewengkan BBM Subsidi untuk Pengerjaan Tol Padang-Pekanbaru

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini