Penipuan Terbongkar, Korban Lapor Polisi
Setelah beberapa bulan berlalu, korban merasa penyakit yang dideritanya tidak kunjung sembuh. Ia akhirnya sadar bahwa dirinya telah menjadi korban penipuan dan pelecehan seksual oleh pelaku.
Korban pun memberanikan diri untuk menceritakan kejadian tersebut kepada suaminya. Marah dan merasa ditipu, suami korban kemudian melaporkan perbuatan pelaku ke Polres Lima Puluh Kota.
“Setelah menerima laporan, kami langsung melakukan penyelidikan dan mengumpulkan bukti dari sejumlah saksi serta memeriksa korban. Pelaku berhasil ditangkap di rumahnya tanpa perlawanan dan kini sedang menjalani proses hukum,” ungkap Hendra.
Waspada Modus Pengobatan Palsu
Kasus ini menjadi pengingat bagi masyarakat untuk lebih berhati-hati dalam mencari pengobatan alternatif, terutama yang berkedok supranatural.
Polisi meminta masyarakat agar tidak mudah terpengaruh dengan klaim supranatural yang tidak masuk akal dan segera melapor jika mendapati tindakan yang mencurigakan.
"Kami mengimbau masyarakat untuk waspada dan tidak mudah percaya pada pengobatan yang melibatkan ritual aneh atau melanggar norma. Pastikan mencari informasi dari pihak berwenang sebelum menjalani pengobatan semacam ini," tutup Hendra.
Hingga berita ini diturunkan, pelaku masih menjalani pemeriksaan di Polres Lima Puluh Kota, dan polisi terus mendalami kemungkinan adanya korban lain yang pernah ditipu oleh pelaku dengan modus serupa.
Baca Juga: Dukun Cabul di Lima Puluh Kota Ditangkap, Modus Ritual Pengobatan Supranatural
Kontributor : Rizky Islam
Berita Terkait
-
Dukun Cabul di Lima Puluh Kota Ditangkap, Modus Ritual Pengobatan Supranatural
-
Pelarian Berakhir di Kamar Mandi: Perampok dan Pembunuh Pedagang Emas di Limapuluh Kota Diciduk
-
4 Bulan Buron, Pembunuh Pedagang Emas di Limapuluh Kota Ditangkap di Kamar Mandi
-
Eks Anggota DPRD Limapuluh Kota Belum Kembalikan Aset Daerah, Ditagih Malah Cuek
-
Eks. Anggota DPRD Limapuluh Kota Belum Kembalikan Aset Daerah, Ditagih Malah Cuek
Terpopuler
- Lupakan Louis van Gaal, Akira Nishino Calon Kuat Jadi Pelatih Timnas Indonesia
- Mengintip Rekam Jejak Akira Nishino, Calon Kuat Pelatih Timnas Indonesia
- 7 Mobil Keluarga 7 Seater Seharga Kawasaki Ninja yang Irit dan Nyaman
- Link Download Logo Hari Santri 2025 Beserta Makna dan Tema
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 21 Oktober 2025: Banjir 2.000 Gems, Pemain 110-113, dan Rank Up
Pilihan
-
Wawancara Kerja Lancar? Kuasai 6 Jurus Ini, Dijamin Bikin Pewawancara Terpukau
-
5 Laga Klasik Real Madrid vs Juventus di Liga Champions: Salto Abadi Ronaldo
-
Prabowo Isyaratkan Maung MV3 Kurang Nyaman untuk Mobil Kepresidenan, Akui Kangen Naik Alphard
-
Suara.com Raih Penghargaan Media Brand Awards 2025 dari SPS
-
Uang Bansos Dipakai untuk Judi Online, Sengaja atau Penyalahgunaan NIK?
Terkini
-
Bolehkan Main HP Saat Khutbah Jumat? Ini Penjelasannya
-
Samsung Dukung Anak Muda Indonesia Olah Ide Keren Jadi Solusi Nyata
-
Rayakan HUT Lawan Semen Padang FC, Malut United Siapkan Tiket Murah hingga Harga 50 Persen!
-
Pacu Pertumbuhan Ekonomi Produktif, BRI Salurkan Rp55 Triliun Dana Pemerintah ke UMKM
-
Benarkah Akun TikTok Kemenag Tawarkan Umroh Gratis? Begini Faktanya