SuaraSumbar.id - Kebakaran melanda sebuah rumah dan warung di Jalan Muhammad Hatta, Nagari Lubuk Basung, Kecamatan Lubuk Basung, Kabupaten Agam, Sumatera Barat (Sumbar), Senin (15/1) sekitar pukul 13.00 WIB.
Sedikitnya, lima unit modal pemadam kebakaran dikerahkan untuk memadamkan api. Masing-masing, 4 mari Pemkab Agam dan 1 dari Padang Pariaman.
"Kita juga mengerahkan 20 petugas Damkar untuk memadamkan api membakar warung dan rumah milik Netti (67)," kata Kepala Satpol PP Damkar Agam Dandi Pribadi.
Ia mengatakan, armada dan petugas itu di kerahkan setelah mendapatkan informasi dari warga adanya kebakaran.
Sesampai di lokasi, petugas langsung memadamkan api yang membakar dua unit warung serapan pagi, fotocopy dan rumah.
"Api bisa kita padamkan selama 45 menit. Api menghanguskan dua warung, rumah, dua kendaraan bermotor dan satu warga atas nama Alzar Amir (45) terbakar pada bagian kedua kaki dan tangan kanan," katanya.
Sementara, pemilik warung Netti (67) menambahkan, api berasal dari kompor gas miliknya saat ia memperbaiki regilatornya.
Tiba-tiba api langsung menyalar ke regilator, sehingga api membesar dan ia langsung ke luar warung.
"Alzar Amir mencoba untuk memadamkan api dan api menyambar ke dua kaki dan tangan, sehingga Alzar langsung dibawa ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Lubuk Basung," katanya.
Baca Juga: Ganjar Pranowo: Intimidasi Ecek-ecek Harus Dilawan
Ia mengakui, kerugian kebakaran sekitar Rp1 miliar, karena dua warung, rumah, dua unit kendaraan, mesin fotocopy dua unit dan lainnya hangus terbakar.
"Seluruh barang berharga hangus terbakar dan termasuk uang tunai Rp2 juta," katanya. (Antara)
Berita Terkait
-
Capres Anies Baswedan Janji Bangun Lapangan Sepak Bola Berstandar FIFA di Daerah Ini: Rumputnya Jangan Diganti-ganti!
-
2 Partai Politik di Pasaman Barat Tak Laporkan Dana Awal Kampanye
-
Intensitas Gempa Hembusan Gunung Kerinci Meningkat, Dampak Erupsi Gunung Marapi?
-
Pemakzulan Jokowi, Sekjen PDIP: Dia Harus Introspeksi Kapan Jadi Presiden dan Kapan Jadi Ayah Gibran
-
Bakal Koalisi dengan Ganjar? Timnas Anies: Tunggu 14 Februari
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
Izin BPR Suliki Gunung Mas Dicabut, LPS Siapkan Pembayaran Simpanan Nasabah
-
Ribuan Warga Agam Masih Mengungsi, Dampak Banjir Bandang dan Longsor Belum Tuntas!
-
CEK FAKTA: Tautan Pendaftaran CPNS Dinas Perhubungan 2026 Viral di Medsos, Benarkah Resmi Dibuka?
-
Kondisi Nenek Saudah Penolak Tambang di Pasaman yang Dianiaya, Masih Dirawat di RS
-
Kekayaan Yaqut Cholil Qoumas, Menag Era Jokowi Resmi Tersangka Korupsi Kuota Haji