SuaraSumbar.id - Nama pengusaha perempuan Eka Anugrah ini tetiba menjadi obrolan setelah namanya disebut-sebut bakal diperiksa Bawaslu terkait donasi pada pasangan calon (Paslon) AMIN.
Paslon Anies Baswedan dan Cak Imin atau AMIN ini disebut mendapatkan donasi 100 mobil dari pengusaha perempuan berhijab ini. Berikut fakta-fakta pengusaha perempuan Eka Anugrah yang mendonasikan 100 mobil pada AMIN.
1. Dilaporkan ke Bawaslu
Sosok Eka Anugrah dilaporkan ke bawaslu atas donasinya tersebut kepada paslon AMIN. Kekinian Bawaslu belum mengeluarkan pernyataan atas laporan sosok pengusaha wanita berhijab ini.
Baca Juga: Kawasan Perhutanan Sosial di Sumbar Bertambah 50,4 Hektare Selama 2023
2. Terungkap saat mengadu di desk Anies
Eka Anugerah sempat mengadu ke acara Desk Anies Baswedan. Eka pun mengaku pernah ditegur karena mendukung paslon dengan nomor urut 1 ini.
Meski mendapatkan teguran, Eka mengaku jika masih akan terus mendukung paslon yang diusung oleh partai NasDem ini.
3. Mendukung Anies karena intelektual
Dukungannya kepada sosok Anies disebut karena adanya pertimbangan akan intelektual sekaligus nilai agama yang dikampanyekan Anies dalam programnya.
Baca Juga: Jalan Lintas Sumbar-Riau Mulai Dilewati Kendaraan dengan Sistem Buka-Tutup
Melansir sejumlah sumber diketahui jika sosok Eka Anugerah ialah pengusaha wanita yang tergolong usia muda, yakni di 22 Oktober 1985. Dia merupakan anak dari ayah Anwar Sanusi dan ibu Elin Nuraeni.
4. Masih berusia 35 tahun
Pada tahun ini, Eka Anugrah berusia 35 tahun, Eka merupakan wanita yang lahir di Sumedang, Jawa Barat.
Eka pun dilekatkan dengan gelar mentereng yang membanggakan. Dia aktif sebagai Ketua Umum Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Kabupaten Sumedang sejak tahun 2018 sampai dengan dua tahun yang lalu.
Eka merupakan sosok istri sekaligus ibu yang telah aktif di himpi sejak tiga tahun terakhir, yakni periode 2020 sampai dengan 2023..
5. Usahanya maju karena situasi pandemi
Eka Anugrah mengakui situasi pandemi membuatnya meraup cuan, ia memproduksi berbagai macam merk masker yang kemudian ludes di pasaran.
Wanita muda ini pun kemudian produksi masker non medis untuk dijual ke masyarakat dan banjir orderan dengan menghidupkan konveksi di wilayahnya.
Eka ternyata seorang Bidan yang praktek di Sumedang, Jawa Barat. Selain di Hipmi, ia pun aktif di Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) bidang kesehatan.
Berita Terkait
-
Blak-blakan Kasih Dukungan, Anies Pede Pramono-Rano Menang di Pilkada Jakarta
-
Ajak Anak Abah Dukung Pram-Rano, Anies Berharap Programnya Saat Pimpin Jakarta Dilanjutkan
-
Secara Terbuka Minta Warga Pilih Pramono-Rano, Anies Ingatkan 3 Hal, Salah Satunya soal Serangan Fajar
-
Hadiri Apel Siaga Kawal Pemilu, Anies Diserbu Warga Berebut Swafoto
-
Muncul ke Publik Pakai Baret Oranye, Anies Akhirnya All Out Kampanyekan Pram-Rano Jelang Pencoblosan 27 November
Tag
Terpopuler
- Kejanggalan LHKPN Andika Perkasa: Harta Tembus Rp198 M, Harga Rumah di Amerika Disebut Tak Masuk Akal
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
- Niat Pamer Skill, Pratama Arhan Diejek: Kalau Ada Pelatih Baru, Lu Nggak Dipakai Han
- Datang ke Acara Ultah Anak Atta Halilintar, Gelagat Baim Wong Disorot: Sama Cewek Pelukan, Sama Cowok Salaman
- Menilik Merek dan Harga Baju Kiano saat Pesta Ulang Tahun Azura, Outfit-nya Jadi Perbincangan Netizen
Pilihan
-
5 HP Samsung Rp 1 Jutaan dengan Kamera 50 MP, Murah Meriah Terbaik November 2024!
-
Profil Sutikno, Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta yang Usul Pajak Kantin Sekolah
-
Aliansi Mahasiswa Paser Desak Usut Percobaan Pembunuhan dan Stop Hauling Batu Bara
-
Bimtek Rp 162 Miliar, Akmal Malik Minta Pengawasan DPRD Terkait Anggaran di Bontang
-
Satu Orang Tarik Pinjaman Rp330 Miliar dengan 279 KTP di Pinjol KoinWorks
Terkini
-
Polres Pariaman Ungkap Pemilik Ganja 11,7 Kilogram, Pelaku Ternyata Narapidana Narkoba
-
Rendang Diusulkan Jadi Warisan Budaya UNESCO, Ini Kata Kementerian Kebudayaan
-
Kantor MUI Sumbar Dibangun di Kawasan Masjid Syekh Khatib Al Minangkabawi, Bangunan 5 Lantai Senilai Rp 24 Miliar
-
Plt Gubernur Sumbar Soroti Daerah Rawan Konflik di Pilkada 2024: Bisa Menghambat Pemilihan!
-
Pria Lansia Tewas Usai Terseret Arus Sungai di Kota Padang