SuaraSumbar.id - Video seorang perempuan joget TikTok di area Masjid Raya Sumatera Barat (Sumbar) viral di media sosial. Aksi perempuan tersebut dikecam netizen Sumbar.
Video tersebut terpantau diunggah akun Instagram @matarakyatsumbar pada Jumat (17/9/2021). Sampai kini, video tersebut telah dilihat 5.842 netizen dengan 110 komentar.
"Kita dengan lantang menyuruh orang supaya beradab ke agama kita, sedangkan kita sendiri kita tak beradab ke agama kita".
"Terlepas dia non Islam, tujuannya apa buat konten tersebut? Walaupun itu hanya taman, tapi berada di lokasi masjid."
Dari video yang beredar, perempuan tak berhijab itu tampak berjoget di kawasan taman Masjid Raya Sumbar.
Video tersebut pun dibanjiri komentar. Ada yang menyebut bahwa si perempuan bukanlah seorang muslim.
"AQ liat di tik tok nya, dia non muslim," tulis @fransiska_fitriyani.
"pengen viral nih," kata @sumbar_update.
"Kok tidak menghargai mesjid ya..akhir zaman ini..tapi design mesjidnya juga beda, mgki dia mengira itu bkn mesjid," kata @livinno_scarves.
Baca Juga: Viral Driver Ojol di Padang Ngamuk Sambil Halangi Jalan Ambulans
"Minim akhlak, kurang adad," tulis @al_amru4286.
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
Terkini
-
Konflik Harimau Sumatera di Agam Makin Menjadi-jadi, BKSDA Sumbar Tangani 3 Titik Sekaligus!
-
CEK FAKTA: RUU KUHAP Baru Bolehkan Aparat Tangkap Siapa Saja Tanpa Bukti, Benarkah?
-
Semen Padang FC Akhirnya Menang Usai Berkali-kali Kalah Beruntun, Kalahkan Persijap 2-1
-
900 Ijazah Tertahan di Bukittinggi, Ombudsman Sumbar Desak Sekolah Umumkan Pengambilan Gratis!
-
Bupati Limapuluh Kota Kaget Harga Ekstrak Gambir di India Melonjak: Harga dari Petani Sumbar Murah!