SuaraSumbar.id - Siswa Sekolah Dasar (SD) yang dilaporkan terseret ombak saat mandi-mandi di muara sungai kawasan Padang Pariaman, Sumatera Barat, ditemukan dalam kondisi meninggal dunia.
Hal itu dinyatakan Kepala BPBD Padang Pariaman, Budi Mulya. Jasad korban ditemukan pada Rabu (17/3/2021) sekitar pukul 14.30 WIB.
"Ditemukan meninggal dunia di pantai Tiram Ulakan Tapakis, Padang Pariaman oleh warga. Jaraknya sekitar 3 kilometer dari lokasi dilaporkan hilang," katanya, dikutip dari Covesia.com - jaringan Suara.com.
Setelah ditemukan, jasad korban dibawa langsung ke rumah duka di Korong Sikabu Bukik, Nagari Sikabu, Kecamatan Lubuk Alung, Padang Pariaman.
Baca Juga: Jalur Padang Pariaman - Agam via Tandikek Ditutup Total, Ini Masalahnya
Sebelumnya, seorang siswa Sekolah Dasar (SD) dilaporkan hanyut terseret aliran muara sungai di Kabupaten Padang Pariaman, Sumatera Barat, Selasa (16/3/2021).
Siswa SD itu bernama Dava (10). Informasinya, Dava sebelumnya dilaporkan hanyut, mandi-mandi di lokasi tersebut bersama tiga orang temannya.
Kabar itu dibenarkan Kepala Kantor Pencarian dan Pertolongan Padang, Asnedi. Menurutnya, peristiwa hanyutnya bocah tersebut terjadi sekitar pukul 13.30 WIB.
“Iya, saat ini petugas masih melakukan pencarian korban,” katanya.
Menurutnya, korban terseret ombak muara sungai saat mandi-mandi bersama rekannya di sungai yang berada di Korong Muaro Tiram, Nagari Seulayat Ulakan, Kecamatan Ulakan Tapakis, Kabupaten Padang Pariaman.
Baca Juga: Terseret Arus, Siswa SD Hanyut di Sungai Padang Pariaman
Berita Terkait
-
Kebangetan! Makam Nia Kurnia Sari Gadis Penjual Gorengan Kini Malah Dipakai buat Syuting Video Klip
-
Viral Nyanyikan Lagu Minang Ciinan Bana, Fauzana Asli Mana?
-
Geger Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan di Padang Pariaman, Gubernur Sumbar Minta Pelaku Dihukum Berat
-
Narkoba, Pemicu Spiral Kekerasan: Kasus Padang Pariaman dan Dampak Luasnya
-
Kronologi Penangkapan Pembunuh Nia Penjual Gorengan, Tersangka Dikepung di Atap Rumah!
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Kompolnas Desak Polda Sumbar Ungkap Motif Polisi Tembak Mati Polisi di Polres Solok Selatan
-
Kapolda Sumbar Lepas Jenazah Kasat Reskrim Polres Solok Selatan ke Makassar: Permintaan Ibunya Dimakamkan di Kampung!
-
AKP Dadang Penembak Mati Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Bakal Dipecat, Kapolda Sumbar: Segera Proses PTDH!
-
Sadis! Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Ditembak Jarak Dekat 2 Kali, Kapolda Sumbar: Tidak Manusiawi!
-
Semringah Nelayan di Ranah Minang, Melaut Bebas Cemas Berkat BPJS Ketenagakerjaan