SuaraSumbar.id - Partai Gerindra resmi menyerahkan surat rekomendasi kepada sejumlah bakal pasangan calon kepala daerah di Sumatera Barat, menjelang Pilkada 2024.
Penyerahan dilakukan oleh Sekretaris Jenderal Partai Gerindra, Ahmad Muzani, di Kantor DPP Gerindra, Jakarta, pada Sabtu, 10 Agustus 2024.
Beberapa pasangan yang menerima dukungan tersebut termasuk tokoh-tokoh politik dan pejabat daerah yang akan bertarung di empat wilayah utama di Sumatera Barat.
Kota Pariaman
Baca Juga: KPU Padang Panjang Tetapkan 44.360 Pemilih dalam DPS Pilkada 2024
Yota Balad, yang menjabat sebagai Sekretaris Daerah Kota Pariaman, akan berpasangan dengan Mulyadi, Sekretaris DPW PPP Provinsi Sumbar dan Wakil Ketua DPRD Kota Pariaman.
Pasangan ini sudah mendapat dukungan dari tiga partai, yaitu PPP, NasDem, dan Gerindra, dengan total 7 kursi di DPRD yang melampaui syarat minimal 4 kursi.
Kota Payakumbuh
Supardi, Ketua DPRD Sumbar, akan maju sebagai Bacalon Wali Kota Payakumbuh, didampingi oleh Tri Venindra.
Supardi optimis akan mendapatkan dukungan dari Gerindra, PKS, dan PKB. “Kami mengharapkan mandat dari PKS segera menyusul,” ujar Supardi.
Baca Juga: Gagal di Pileg, Mak Tuan JKA Bangkit, Siap Rebut Kursi Bupati Padang Pariaman
Kabupaten Solok
- 1
- 2
Berita Terkait
-
KPU Padang Panjang Tetapkan 44.360 Pemilih dalam DPS Pilkada 2024
-
Gagal di Pileg, Mak Tuan JKA Bangkit, Siap Rebut Kursi Bupati Padang Pariaman
-
Demokrat Resmi Bergabung, Koalisi Mahyeldi Kuasai 28 Kursi DPRD Sumbar
-
60 Kasus DBD di Kota Pariaman Selama 2024, Ini Penyebabnya
-
Kebakaran di Pasar Sungai Sariak Padang Pariaman, 10 Bangunan Ludes
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Samsung Murah Rp2 Jutaan: RAM Gede, Kamera Terbaik
- Cari Mobil Bekas Harga Rp35 Jutaan? Ini Rekomendasi Terbaik, Lengkap dengan Spesifikasinya!
- Dulu Hanya Sultan yang Sanggup, Kini Jadi Mobil Bekas Murah: Ini Deretan Sedan Mewah Kelas Atas
- 8 Mobil Bekas Murah 7 Seater Rp60 Jutaan, Pajaknya Lebih Murah dari Yamaha XMAX
- 5 HP Redmi Murah RAM 8 GB, Harga Sejutaan di Mei 2025
Pilihan
-
Puan Tolak Relokasi Warga Gaza, PCO: Pemerintah Cuma Mau Mengobati, Bukan Pindahkan Permanen
-
Wacana 11 Pemain Asing di Liga 1 Dibandingkan dengan Saudi Pro League
-
Dewi Fortuna di Sisi Timnas Indonesia: Lolos ke Piala Dunia 2026?
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik, Super Murah Pas buat Kantong Pelajar
-
Mitsubishi Xpander Terbaru Diluncurkan, Ini Daftar Pembaruannya
Terkini
-
Kumpulan 5 Link DANA Kaget Aktif Terbaru, Hati-hati Penipuan Tautan Saldo Gratis!
-
Erupsi Gunung Marapi 2 Kali Beruntun, Warga Agam dan Bukittinggi Dikejutkan Getaran hingga Dentuman!
-
Nomor HP Kamu Beruntung Dapat Saldo Gratis! Buruan Klaim 10 Link DANA Kaget Terbaru di Sini
-
Pemandian Ilegal Mega Mendung Lembah Anai Dibuka Lagi, Pemprov Sumbar Didesak Bertindak Tegas!
-
Buruan Cek Nomor HP Kamu! Kejutan DANA Kaget Setiap Hari, Ini 5 Link Resmi Saldo Gratis