SuaraSumbar.id - Banyak orang yang mengatakan, anak-anak tidak boleh dilarang bermain di masjid. Sebab, manusia dalam umur bocah, memang sedang senang-senangnya bermain.
Kalau dilarang bermain saat berada di masjid, dikhawatirkan ketika besar nanti akan mempengaruhi mereka enggan ke rumah ibadah tersebut.
Tapi tampaknya lelaki dewasa ini tidak mengerti tentang hal tersebut. Alhasil, lelaki itu terekam CCTV melakukan kekerasan terhadap anak-anak yang bermain di dalam masjid.
Video rekaman CCTV yang terpasang di masjid tersebut kemudian diunggah oleh akun Instagram @kabarpekanbaru pada Rabu (15/06/22).
Baca Juga: Ojol Pride! Viral Video Driver Hanya Pakai Bambu Bubarkan Tawuran Pelajar yang Bawa Sajam
Berdasarkan informasi dari si pengunggah video, peristiwa kekerasan pada anak yang mengikuti salat berjemaah tersebut terjadi di Masjid Raya Ubudiyah Pekanbaru, Riau.
Dalam video yang beredar, tampak beberapa anak kecil sedang mengikuti salat berjemaah di masjid.
Para anak laki-laki tersebut berbaris di saf paling belakang.
Pada video tersebut terlihat bahwa salat jemaah tersebut telah mulai. Namun para bocah tersebut tampak masih bersenda gurau.
Tiba-tiba dari arah depan, ada seorang pria yang diduga pengurus masjid berjalan ke arah para anak laki-laki tersebut.
Baca Juga: Ikuti Aturan Naik Motor Pakai Sepatu, Curhatan Pria Mau Salat ke Masjid Ini Bikin Ngakak
Pria tersebut langsung mendorong tiga orang anak yang ikut salah berjamaah sambil bersenda gurau tersebut.
Berita Terkait
-
Warung Nasi Goreng Binjai, Tempat Kuliner Malam Penuh Rasa di Pekanbaru
-
Sate Padang Bundo Kanduang, Rasa Asli Minangkabau yang Menggoda Selera
-
Lapau Rang Sangka: Surga Sarapan Minang di Jalan Cipta Karya Pekanbaru
-
Alam Mayang Pekanbaru, Destinasi Liburan Keluarga yang Wajib Dikunjungi!
-
Viral! Wanita Ini Punya Cara Jitu Bungkam Pertanyaan 'Nyinyir' saat Lebaran, Kaosnya Bikin Ngakak!
Terpopuler
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Lisa Mariana Pamer Foto Lawas di Kolam Renang, Diduga Beri Kode Pernah Dekat dengan Hotman Paris
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Chat Istri Ridwan Kamil kepada Imam Masjid Raya Al Jabbar: Kami Kuat..
Pilihan
-
Jadwal Timnas Indonesia U-17 vs Yaman, Link Live Streaming dan Prediksi Susunan Pemain
-
Minuman Berkemasan Plastik Berukuran Kurang dari 1 Liter Dilarang Diproduksi di Bali
-
Nova Arianto: Ada 'Resep Rahasia' STY Saat Timnas Indonesia U-17 Hajar Korea Selatan
-
Duh! Nova Arianto Punya Ketakutan Sebelum Susun Taktik Timnas Indonesia U-17 Hadapi Yaman
-
Bukan Inter Milan, Dua Klub Italia Ini Terdepan Dapatkan Jay Idzes
Terkini
-
Harga Tiket Pesawat Padang-Jakarta Tembus Rp 10 Jutaan, ke Malaysia Hanya Rp 1,4 Juta
-
8 Kasus Kecelakaan Lalu Lintas di Pasaman Barat Selama Operasi Ketupat Singgalang 2025, 3 Tewas!
-
Langkah Hebat Desa Wunut, Bagi-Bagi THR dan Sediakan Jaminan Sosial untuk Warga
-
Gempa 4,7 Magnitudo Guncang Kabupaten Agam, BMKG Ungkap Pemicunya
-
BRI UMKM EXPO(RT) 2025: Minyak Telon Aromatik Habbie Sukses, Meraih Rekor MURI