SuaraSumbar.id - Mempunyai rumah sendiri yang nyaman hingga hari tua adalah idaman setiap orang.
Bahkan, tak jarang orang banting tulang bekerja demi menabung agar bisa mempunyai rumah.
Sama halnya dengan perempuan ini, yang mendadak viral di media-media sosial.
Perempuan itu adalah seorang tenaga kerja wanita atau TKW yang bekerja di luar negeri.
Baca Juga: Aksi Tari Jaipong Guru dan Murid di Karawang Bikin Kagum Publik: Keren dan Inspiratif
Dia menjadi TKW agar bisa menabung sehingga bisa membangun rumahnya sendiri di kampung halaman.
Dari upahnya sebagai TKW di luar negeri, dia menyisihkannya untuk membangun rumah di kampung halaman.
Tapi, saat dia pulang ke kampung halaman, betapa terkejutnya perempuan tersebut.
Sebabnya, rumah yang terbangun itu tidak seperti bayangan atau ekspektasinya.
Alhasil, perempuan itu terekam video amatir melempari rumah tersebut memakai batu yang ia pungut dari jalanan.
Baca Juga: Viral, Demi Konten Sekelompok Remaja Hadang Truk Bikin Netizen Geram
Seperti dilihat SuaraSumbar.id pada akun Instagram @andreli-48, Sabtu (18/6/2022), perempuan itu melempari rumah tersebut memakai batu.
Rumah itu tampa cat. Hanya bertembok semen acian.
Perempuan itu lantas mematahkan bambu tiang jemuran di depan rumah dan memukulkannya ke kaca-kaca jendela rumah.
"Seorang wanita ngamuk pecahin kaca. Wanita tersebut bertahun-tahun menjadi TKW, ngamuk bangunan rumah tidak sesuai harapan," demikian akun @andreli_48 memberi penjelasan.
Perempuan itu mendapat banyak simpati dari warganet. Mereka menduga, uang yang dikirimkan ke kampung halaman untuk membangun rumah sudah 'dikorupsi'.
"Kasihan banting tulang di tempat orang, yang nyedot duitnya keluarga sendiri. Sering terjadi di kampung-kampung kecil," kata @gorexxx.
"Wajar marah. Kerja banting tulang di negeri orang, mengirim uang tidak sedikit. Eh tidak sesuai ekspektasi," kata @enalxxx.
"Wajar gak sih kalau kecewa begitu? Mungkin uang yang dia kirim buat bangun rumah enggak sebanding dengan hasilnya," kata @emongxxx.
Kontributor : Rizky Islam
Berita Terkait
-
Viral Bocah SD Rela Tak Santap Menu Makan Siang Gratis Demi Ibunya, Alasan di Baliknya Bikin Mewek
-
Viral Cerita Wanita Mengidap Tumor Payudara Gegara Sering Konsumsi Seblak
-
Pemain Jepang Latihan Jelang Timnas Indonesia Nyanyikan Lagu 'Tanah Airku', Jay Idzes Turun Tangan
-
Viral Minimarket Pakai 'Cara Unik' Untuk Hindari Pencurian Susu
-
Viral Guru Honorer Ganti Sepatu Usang Siswa dengan yang Baru Banjir Doa: Berkah Rezekinya
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan, Kapolda Sumbar: Motif Biar Dibuktikan di Persidangan
-
Kapolda Sumbar Kembali Tegaskan AKP Dadang Tak Ganguan Mental: Sudah Mau Makan!
-
Masa Tenang Pilkada 2024, KPU Sumbar Larang Aktivitas Kampanye dan Survei
-
Bawaslu Agam Tertibkan APK di Masa Tenang Pilkada 2024
-
Kasus Penembakan Kasat Reskrim Solsel, Walhi Sebut Momen Berantas Kejahatan Lingkungan