SuaraSumbar.id - Boleh-boleh saja barang perhiasan menjadi idaman bagi kaum ibu alias emak-emak. Tapi Tupperware tetap menjadi barang favorit mereka, yang kalau dihilangkan sang anak pun bisa membuat ibu marah-marah.
Bahkan, sebelum anaknya mengaku menghilangkan Tupperware, si ibu sudah mengetahuinya.
Itu seperti yang tercermin dalam percakapan ibu dan anaknya ini soal Tupperware ini. Percakapan itu mendadak viral di media-media sosial, Jumat (17/6/2022).
"Feeling seorang ibu melebihi sixth sense," tulis akun itu sebagai keterangan video.
Baca Juga: Video Viral Cewek Nangis Sambil Rekam Aksi Botakin Rambut karena Pacarnya Pergi
Dalam video yang diunggah akun Instagram @dagelan, tampak seorang pemuda masuk ke kamar ibunya. Di dalam kamar itu, sang ibu lagi rebahan.
"Mama, ma, ma," kata pemuda itu sambil mengguncang-guncangkan tubuh ibunya.
"Apa sih?"
"Tadi aku main bulutangkis tapi jangan marah nih aku mau cerita. Tadi aku main bulutangkis bawa..."
Belum selesai anaknya berbicara, si ibu langsung tahu apa yang dimaksud.
Baca Juga: Momen Haru, Seorang Ibu Gantikan Putrinya yang Meninggal Dunia untuk Wisuda
"Hilang, hilang, hilang kan."
"Aku kan belum ngomong."
"Iya, pasti hilang, pasti hilang," kata ibunya.
Pemuda itu akhirnya menyelesaikan kalimatnya, bahwa dirinya menghilangkan satu dari tumpukan Tupperware.
"Tupperware mama."
"Tupperware mama lebih berharga daripada kamu, cari!" perintah mamanya.
"Ya Allah, mama siapa sih ini," rengek si pemuda.
Kontan saja video itu membuat warganet tertawa.
"Auto dicoret dari KK."
"Tupperware memang kasta tertinggi dalam sebuah keluarga."
"Pantas sering dighosting, sejak dini sudah tidak berharga."
"Akibat membawa 'anak kesayangan' tanpa izin."
Kontributor : Rizky Islam
Berita Terkait
-
Viral Pasangan Bantu Kakek yang Kehabisan Bensin Gegara Tak Punya Uang
-
Viral Siswa SD Belajar di Ruang Kelas Tak Layak, Atap Ambrol Hingga Lantai Tanah
-
Trend Pengamen Online Ngamen di Trotoar Malioboro Buat Publik Geram
-
Viral Siswa SMA Tak Bisa Jawab Soal Pembagian, Publik Ramai Salahkan Nadiem Makarim
-
Brutal! Remaja Putri di Jonggol Hajar Temannya di Warung Kopi, Ini Kata Polisi
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Kakak-Adik Nia Kurnia Sari Perankan Sahabat di Film Tragedi Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan
-
Harga Cabai Rawit Anjlok di Solok Selatan, Kini Cuma Rp21 Ribu per Kilogram
-
Aditya Gumay Garap Film Nia Kurnia Sari, Kisah Nyata Gadis Penjual Gorengan yang Tewas Dibunuh
-
SMA 12 Padang Disegel? Klarifikasi Dinas Pendidikan dan Anak Nagari Nanggalo
-
Lalin Sumbar-Riau Lumpuh! Truk Terbalik di Jembatan Tanjung Alai