SuaraSumbar.id - Aksi seorang ibu di lokasi kecelakaan menuai kecaman. Sebab, ia terekam bukan menolong, melainkan langsung memvideokan kejadian itu.
Dilihat SuaraSumbar.id di akun Twitter @ndagels, Jumat (17/6/2022), seorang ibu tampak berada di tempat kejadian perkara kecelakaan.
Pada video itu, tampak mobil yang terbalik di pinggiran jalan. Sementara si ibu berjalan mendekati TKP dan asyik memvideokan mobil itu dari berbagai angle.
"Divideoin (sama) ibu ini woi. Ibu ini tukang video," kata satu lelaki yang mengikuti ibu itu.
Baca Juga: Viral Emak-emak Melahirkan Bayi di Taksi Online, Publik: Mobilnya Bakal Banyak Rezeki
"Ditolongin Bu, bukan divideoin Bu. Aduh!" kata pemuda itu lagi.
Ibu itu tidak ambil peduli. Dia terus asyik merekam peristiwa tersebut menggunakan kamera video telepon selulernya.
"Jangan divideo-video (aja) Bu, ditolong lah Bu, dibaliklah ini mobilnya," kata pemuda tersebut.
Namun, ibu itu tetap acuh. Bahkan dia hanya tertawa.
Sedangkan korban kecelakaan itu juga terlihat sudah tak ada di lokasi dan kemungkinan telah dibawa ke rumah sakit terdekat.
Aksi ibu-ibu itu menuai banyak komentar dari warganet. Mereka menilai, ibu itu adalah cerminan dari publik saat ini yang bukannya menolong orang kecelakaan tapi justru menjadikannya konten.
"Penting rekam, putar, edit, trus share, ngapain nolongin? Penting upload terus viral kan gitu sekarang."
"Musibah adalah bahan konten yang bagus untuk likes dan comments," kata warganet yang lain.
"Pada kenapa sih tiap ada yang kecelakaan pada gini."
Kontributor : Rizky Islam
Berita Terkait
-
Segini Pendapatan Catheez dari Konten Eksklusif Instagram, Pantas Enteng Tolak Endorse Judi Online
-
Viral Cerita Wanita Mengidap Tumor Payudara Gegara Sering Konsumsi Seblak
-
Tiga Kru tvOne yang Meninggal Akibat Kecelakaan di Tol Pemalang Terima Manfaat BPJS Ketenagakerjaan
-
Daftar Harga Konten Eksklusif Selebgram, Pendapatan Fuji Tertinggi Meski Terbilang Murah
-
Meninggal karena Kecelakaan saat Naik Xmax, Ini Profil Mantan Pembalap Indonesia Hokky Krisdianto
Terpopuler
- Kejanggalan LHKPN Andika Perkasa: Harta Tembus Rp198 M, Harga Rumah di Amerika Disebut Tak Masuk Akal
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
- Niat Pamer Skill, Pratama Arhan Diejek: Kalau Ada Pelatih Baru, Lu Nggak Dipakai Han
- Datang ke Acara Ultah Anak Atta Halilintar, Gelagat Baim Wong Disorot: Sama Cewek Pelukan, Sama Cowok Salaman
- Menilik Merek dan Harga Baju Kiano saat Pesta Ulang Tahun Azura, Outfit-nya Jadi Perbincangan Netizen
Pilihan
-
Potret Nadia Raysa Mantan Marselino Ferdinan: IG-nya Diserbu Penggemar Usai Menang Lawan Arab
-
Harga Emas Antam Terbang Tinggi Jelang akhir Pekan, Tembus Rp1.520.000/Gram
-
Dinilai Hina Janda, Ridwan Kamil Kena Semprot Susi Pudjiastuti: Mau Omong Apa?
-
5 HP Samsung Rp 1 Jutaan dengan Kamera 50 MP, Murah Meriah Terbaik November 2024!
-
Profil Sutikno, Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta yang Usul Pajak Kantin Sekolah
Terkini
-
Polres Pariaman Ungkap Pemilik Ganja 11,7 Kilogram, Pelaku Ternyata Narapidana Narkoba
-
Rendang Diusulkan Jadi Warisan Budaya UNESCO, Ini Kata Kementerian Kebudayaan
-
Kantor MUI Sumbar Dibangun di Kawasan Masjid Syekh Khatib Al Minangkabawi, Bangunan 5 Lantai Senilai Rp 24 Miliar
-
Plt Gubernur Sumbar Soroti Daerah Rawan Konflik di Pilkada 2024: Bisa Menghambat Pemilihan!
-
Pria Lansia Tewas Usai Terseret Arus Sungai di Kota Padang