SuaraSumbar.id - Seorang nelayan yang dilaporkan hilang di kawasan laut Pesisir Selatan, Sumatera Barat ditemukan dalam kondisi tidak bernyawa, Selasa (16/6/2021).
Sebelumnya, perahu nelayan bernama Roben (55) itu dihamtan gelombang saat masuk muara di Pantai Muaro Surantih, Kecamatan Sutera pada Minggu (13/6/2021).
Informasinya, korban ditemukan terapung di tengah laut oleh nelayan kapal tradisional (bagan).
“Anak bagan kapal yang sedang melaut menemukan korban terapung di tengah laut, lalu mengabarkan. Lalu diberitahukan ke tim pancarian," kata Dedi (34), dikutip dari Covesia.com - jaringan Suara.com.
Baca Juga: Seperti Mukjizat, Lelaki Ini Selamat Setelah Hampir Ditelah Paus dan Dimuntahkan
Korban kemudian dievakuasi dan dibawa ke Puskesmas Sutera. “Tadi kata keluarga dekatnya dilihat baju yang dikenakan memang benar itu korban Roben, dan tidak salah. Tapi, tim pencarian tetap membawa korban untuk dievakuasi dulu,” katanya.
Sementara itu, Kasi Kedaruratan BPBD Pesisir Selatan Husnul Karim membenarkan bahwa korban telah ditemukan. "Ya, sudah dibawa ke Puskesmas," katanya.
Berita Terkait
-
Petani dan Nelayan Kontributor Pembangunan, Ombudsman: Perlindungan BPJS Ketenagakerjaan Sangat Penting
-
NasDem Dukung Kebijakan Prabowo Menghapus Kredit Macet Pelaku UMKM, Petani, dan Nelayan
-
Jerit Nelayan di Proyek Kota Elite: Terhimpit Pembangunan, Terlilit Utang
-
Aksi Puluhan Perahu Nelayan di PIK 2, Desak Prabowo Tak Lanjutkan Kebijakan Jokowi Soal Ini!
-
Tiga Helikopter Hilir Mudik Di Langit Sukabumi, Selamatkan 71 Nelayan Terisolasi Di Perairan Tegalbuleud
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
48 TPS Pilkada 2024 di Agam Rawan Bencana, Ini Penjelasan Bawaslu
-
Soal Kasus Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan, Ini Desakan Ketua MPR RI
-
Soroti Kasus Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan, Kompolnas: Perketat Tes Psikologi Personel Pegang Senjata!
-
Kasus Polisi Tembak Mati Polisi di Solok Selatan, Sahroni Tekankan Hal Ini di Polda Sumbar
-
Perintah Kapolri, Propam dan Irwasum Tangani Kasus Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan