Desta Ungkap Istri 'Terlalu Baik' Sebelum Menggugat Cerai, Ini Detailnya!

Kabar mengejutkan datang dari Deddy Mahendra Desta yang telah mengajukan gugatan cerai terhadap istrinya, Natasha Rizky.

Chandra Iswinarno
Kamis, 18 Mei 2023 | 20:15 WIB
Desta Ungkap Istri 'Terlalu Baik' Sebelum Menggugat Cerai, Ini Detailnya!
Desta dan Natasha Rizki (Instagram/desta80s)

SuaraSumbar.id - Kabar mengejutkan datang dari Deddy Mahendra Desta yang telah mengajukan gugatan cerai terhadap istrinya, Natasha Rizky.

Keputusan tersebut sungguh mengejutkan mengingat rumah tangga mereka selama ini tampak harmonis dan jarang terdengar gosip negatif.

Mengingat kejadian ini, ucapan Desta di masa lalu tentang istrinya mendapat sorotan. Di masa lalu, Desta pernah mengungkapkan bahwa istrinya, yang akrab disapa Caca, terlalu baik baginya.

Desta, yang dikenal sebagai salah satu pembawa acara talkshow bersama Vincent Rompies, pernah berbagi tentang pandangannya terhadap istrinya dalam sebuah episode.

Baca Juga:Anya Geraldine Sebut Pernikahan Bukan Solusi, Netizen: Kalau Enggak Nikah, Enggak Ada Elu

"Caca itu baik sekali ya, mungkin terlalu baik buat gue. Itu yang gue sadari bahwa gue tuh kayaknya kurang baik ya," ungkap Desta dalam sebuah unggahan yang dilansir dari Instagram @lambegosiip, Kamis (18/5/2023).

Meski demikian, Desta juga memuji Caca sebagai istri dan ibu yang luar biasa.

"Gue selalu merasa kurang gitu kalau dibandingkan dengan Caca, jadi gue merasa dia untuk anak dan segala macam itu emang hebat banget lah sebagai istri," tambahnya.

Lebih jauh, Desta berbagi bahwa Caca adalah orang yang telah menyelamatkannya dari kehidupan penuh kenakalan di masa lalu. Setelah menikah dengan Caca, Desta merasa telah menjadi seseorang yang jauh lebih baik.

"Gue bersyukur karena diselamatkan, kehidupan gue dulu kan nakal sekali. Akhirnya sekarang setelah menikah jadi jauh lebih benar," tutup Desta.

Baca Juga:Ini Problemnya! Desta dan Penyebab Keretakan Rumah Tangga dengan Natasha Rizky Terkuak!

Kontributor : Rizky Islam

Berita Terkait

Desta mengaku isu perselingkuhan sangat merugikan pihaknya.

joglo | 17:25 WIB

Desta juga enggan membeberkan apa saja yang dibicarakan dalam sidang mediasi.

mamagini | 17:20 WIB

Di tengah sidang perceraiannya dengan agenda mediasi, Desta masih menunjukkan perhatian pada Natasha Rizki.

sumedang | 17:20 WIB

Desta yang berkacamata hitam tiba-tiba melakukan sesuatu pada Natasha Rizki

manado | 17:05 WIB

Natasha Rizki angkat bicara setelah menjalani sidang perdana perceraiannya dengan sang suami, Desta di Pengadilan Agama Jakarta Selatan, pada Senin (29/5/2023).

linimasa | 17:01 WIB

Lifestyle

Terkini

Menko Polhukam Mahfud MD menegaskan dunia internasional tak boleh campur tangan dalam upaya membebaskan pilot tersebut.

News | 15:51 WIB

Dalam pengungkapan itu, satu orang diduga pelaku berinisial A (46) ditangkap.

News | 15:36 WIB

Penguatan UMKM lokal juga menjadi bagian dalam pengembangan jalan tol di mana di setiap rest area tidak hanya diisi oleh merek besar tetapi juga produk-produk UMKM lokal.

News | 15:09 WIB

Seorang pria di Kota Padang diduga menggelapkan mobil dengan cara membawa kabur mobil temannya sendiri. Modus awalnya ingin mengajak anaknya pergi jalan-jalan.

News | 22:21 WIB

Korban kebakaran di Nagari Cupak dan Kinari di Kabupaten Solok, Sumatera Barat (Sumbar), mendapatkan bantuan sosial Rumah Sejahtera Terpadu (RST).

News | 21:04 WIB

Kemudian pihaknya juga mengukur mengukur jarak sirene berbunyi dalam radius 0-200 meter.

News | 15:57 WIB

Apalagi, warungnya berada di jalur strategis jalan utama dari Solo hingga Banyuwangi.

News | 15:16 WIB

Dirinya mengaku peran pendidikan memang tidak akan memberi dampak secara langsung terhadap pertumbuhan dan pergerakan ekonomi nasional.

News | 15:09 WIB

Puluhan ribu akun media sosial (medsos) terkait Partai Komunis China ternyata palsu. Hal itu diketahui berdasarkan identifikasi Otoritas China.

News | 17:20 WIB

Percepatan digitalisasi pendidikan di Sumbar menjadi agenda penting Dinas Pendidikan Provinsi Sumbar dan DPRD Sumbar saat ini.

News | 14:17 WIB

Harga sapi kurban di Kabupaten Agam, Sumatera Barat (Sumbar), mencapai Rp 18 juta hingga Rp 28 juta per ekornya.

News | 12:29 WIB

Seorang pria yang berprofesi sebagai nelayan tega memperkosa seorang anak panti berkebutuhan khusus.

News | 10:56 WIB

Hampir 70-80 persen terjadi di media sosial. Padahal, secara nyata tidak seramai itu.

News | 23:59 WIB

Pasangan suami-istri (Pasutri) asal Jorong Guguak Randah, Nagari Guguak Tabek Sarojo, Kecamatan IV Koto, Kabupaten Agam berangkat haji ke Mekkah menggunakan sepeda motor.

News | 19:11 WIB

Muhammad Iqbal mendorong pemerintah pusat, terutama Badan Pertanahan Nasional (BPN) dan Pemprov Sumbar untuk mempercepat pembebasan lahan Tol Padang-Sicincin.

News | 16:56 WIB
Tampilkan lebih banyak