Definisi Rezeki Allah yang Atur: Viral Video Pedagang Pakai Tali dan Ember Antarkan Gorengan ke Seberang Sungai

Perempuan penjual gorengan itu mengatasi kesulitan itu dengan memasang tiga utas tali yang menghubungkan antara warungnya dengan daerah seberang sungai.

Chandra Iswinarno
Kamis, 23 Juni 2022 | 14:23 WIB
Definisi Rezeki Allah yang Atur: Viral Video Pedagang Pakai Tali dan Ember Antarkan Gorengan ke Seberang Sungai
Perempuan pedagang gorengan memakai tali dan ember untuk layani pembeli di seberang sungai. [TikTok]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak