Sepeda Motor Ditabrak Truk di Agam, Dua Pelajar Pelajar Terpental hingga Patah Tulang

Truk Colt Diesel menabrak sepeda motor di Simpang Surau Kariang, Lubuk Basung, Kabupaten Agam, Sumatera Barat (Sumbar), Jumat (20/5/2022) sore.

Riki Chandra
Jum'at, 20 Mei 2022 | 19:17 WIB
Sepeda Motor Ditabrak Truk di Agam, Dua Pelajar Pelajar Terpental hingga Patah Tulang
Kecelakaan truk dengan sepeda motor di Agam. [Dok.Covesia.com]

SuaraSumbar.id - Truk Colt Diesel menabrak sepeda motor di Simpang Surau Kariang, Lubuk Basung, Kabupaten Agam, Sumatera Barat (Sumbar), Jumat (20/5/2022) sore. Akibatnya, dua pelajar mengalami luka parah.

Kasat Lantas Polres Agam Iptu Apriman Sural mengatakan, korban bernama M. Fadil Fakri pelajar SMP asal Padang Tagak, Nagari Manggopoh membonceng Riski Gusti warga Tengkong-tengkong, Jorong V Sungai Jariang Kenagarian Lubuk Basung.

Peristiwa tersebut bermula saat sepeda motor merk Honda Supra yang dikendarai Fadil Fakri membonceng Rizki Gusti datang melaju dari arah Simpang RSUD menuju arah Surau Kariang.

Sampai di tempat kejadian, sepeda motornya bertabrakan dengan kendaraan Colt Diesel No Pol BH 8573 RC yang dikemudikan oleh Rinto yang datang melaju dari arah Ujung Labuah menuju arah Simpang tembok.

Baca Juga:Geger Buaya Muara Naik ke Daratan Belakang SD di Agam, Siswa dan Warga Diminta Tak Mendekat

"Motor yang dikendarai ringsek dihantam Colt Diesel, sementara itu kedua korban terpental," ujarnya dikutip dari Covesia.com - jaringan Suara.com.

Akibat dari kecelakaan lalu lintas tersebut M Fadil Fakri dan Rizki Gusti mengalami luka-luka yang cukup serius dan dibawa ke RSUD Lubuk Basung.

"Korban M Rizki Gusti mengalami patah kaki dan luka serius pada bagian kepala akibat benturan," pungkasnya.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kira-Kira Cara Kerjamu Mirip dengan Presiden RI ke Berapa?
Ikuti Kuisnya ➔
Checklist Mobil Bekas: 30 Pertanyaan Pemandu pas Cek Unit Mandiri, Penentu Layak Beli atau Tidak
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mental Health Check-in, Kamu Lagi di Fase Apa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini