SuaraSumbar.id - Kecelakaan beruntun terjadi di Jalan Raya Padang-Solok, tepatnya di kawasan penurunan Panorama 1, Sitinjau Lauik, Kecamatan Lubuk Kilangan, Kota Padang, pada Minggu sore (26/1) akhir pekan lalu.
Insiden ini melibatkan tiga kendaraan dan menewaskan seorang anak berusia 8 tahun, sementara dua orang lainnya mengalami luka berat.
Kapolsek Lubuk Kilangan, Kompol Sosmedya, menjelaskan kecelakaan bermula ketika mobil Toyota Avanza bernomor polisi BM 1306 OE yang melaju dari arah Solok menuju Kota Padang mengalami rem blong saat menuruni kawasan Panorama 1. Akibatnya, mobil tersebut menabrak mobil pick-up Daihatsu BM 8174 SK yang berada di depannya.
"Mobil pick-up tersebut kemudian terdorong dan menabrak sepeda motor Yamaha Aerox BM 3158 AAA yang datang dari arah berlawanan," ujar Kompol Sosmedya, dikutip hari Selasa (28/1/2025).
Baca Juga: Kronologi Mobil Box Shopee Terguling di Sitinjau Lauik, Sopir Luka-luka
Kronologi dan Identitas Korban
Insiden tragis ini merenggut nyawa seorang anak bernama Salsabila Lutfia Rafi (8), warga Pesisir Selatan, yang berada di lokasi kejadian.
Dua orang lainnya, yakni pengendara dan penumpang sepeda motor, Fitri Yani (28) dan Pipi Lismana Sari (34), mengalami luka berat. Salah satu korban dilaporkan dalam kondisi kritis, sedangkan korban lainnya mengalami patah tulang paha.
Adapun pengemudi Toyota Avanza yang mengalami rem blong diidentifikasi sebagai Ushwatul Jannah (29), warga Riau. Pengemudi pick-up Daihatsu BM 8174 SK adalah Rio Fitriadi (28), juga warga Riau.
Seluruh korban luka berat segera dilarikan ke Rumah Sakit Semen Padang untuk mendapatkan perawatan intensif.
Baca Juga: Truk Kayu Terjun ke Sungai di Bukittinggi, Sopir Patah Kaki
Penyelidikan Penyebab Kecelakaan
Berita Terkait
-
BMW Terbang di Jalan Tol Jadi Perhatian Internasional, Indonesia Mendunia
-
Gilang Gombloh Cerita Detik-Detik Ditabrak Truk di Cikarang
-
Gilang Gombloh Kecelakaan Motor di Cikarang, Melibatkan Truk Besar
-
Bus Suporter Persebaya Alami Kecelakaan di Tol Pekalongan, Perjalanan ke Jakarta
-
Kecelakaan Maut Bus Rombongan Bonek, Polisi Ungkap Fakta Mengejutkan
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Aspirasi Tersampaikan, Ini Momen Aksi TPUA di Rumah Jokowi Dikawal Humanis Polresta Solo
-
Dedi Mulyadi Tunjuk Bossman Mardigu dan Helmy Yahya jadi Komisaris Bank BJB
-
Jokowi Akhirnya Tunjukkan Ijazah Asli dari SD sampai Lulus UGM
-
Terima Apa Adanya, Ni Luh Nopianti Setia Menunggu Hingga Agus Difabel Bebas
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan RAM 8 GB, Terbaik April 2025
Terkini
-
Kejutan Saldo DANA Gratis Hari Ini, Cek Link Resmi DANA Kaget Sebelum Kehabisan!
-
Petani di Sumbar Diminta Tanam Padi Serentak, Apa Manfaatnya?
-
Pemkab Padang Pariaman Batasi Jam Operasional Hiburan Malam, MUI Beri Dukungan Penuh!
-
BRI Sediakan Banknotes untuk Living Cost Jemaah Haji 2025
-
Rebut Rezeki Gratis Menjelang Siang, Klik Link Saldo DANA Kaget Selasa 15 April 2025!