Di sisi lain, Hendri Septa, calon Wali Kota Padang nomor urut tiga, menegaskan bahwa banyak program yang disampaikan oleh kedua paslon sebelumnya sudah dilaksanakan pada masa kepemimpinannya.
Hendri, yang kini menjabat sebagai petahana, menekankan bahwa selama masa pandemi COVID-19, pemerintahannya telah berhasil menggerakkan ekonomi masyarakat Padang dengan berbagai kebijakan.
“Yang disampaikan paslon satu dan dua sudah kami lakukan dua setengah tahun lalu. Kami bisa menggerakkan ekonomi masyarakat saat pandemi COVID-19,” klaim Hendri yang juga mengusung program Padang Hebat untuk menjadikan Kota Padang sejajar dengan kota metropolitan lainnya.
Ketua KPU Kota Padang, Dorri Putra, menjelaskan bahwa debat ini merupakan debat kedua yang diselenggarakan oleh KPU Padang dan menjadi tahapan penting menjelang Pemilu pada 27 November 2024.
Debat ini bertujuan untuk memberi kesempatan kepada masyarakat untuk mendengar visi dan misi para calon, serta memilih calon yang dianggap mampu membawa perubahan bagi Kota Padang.
“Kami mengimbau masyarakat untuk menggunakan hak pilih mereka pada 27 November 2024 nanti di masing-masing TPS,” ujar Dorri, mengingatkan pemilih untuk datang ke Tempat Pemungutan Suara (TPS).
Debat yang berlangsung sengit ini menjadi gambaran ketegangan menjelang Pilkada Padang, dengan masing-masing paslon berusaha meyakinkan pemilih tentang program dan solusi mereka untuk mengatasi masalah Kota Padang, terutama dalam menciptakan lapangan kerja dan mengurangi angka kemiskinan.
Kontributor : Rizky Islam
Baca Juga: Saling Serang Data Kemiskinan dan Pengangguran, Debat Pilkada Padang Panas
Berita Terkait
-
Saling Serang Data Kemiskinan dan Pengangguran, Debat Pilkada Padang Panas
-
Debat Pamungkas Pilkada Sijunjung: Benny-Radi vs Hendri-Mukhlis, Adu Visi SDA dan Infrastruktur
-
APK Bandel! Bawaslu-Satpol PP Padang Tertibkan Atribut Kampanye di Pohon dan Tiang Listrik
-
Debat Panas Pilkada Padang Malam Ini: Adu Gagasan Transformasi Kota
-
Debat Pilgub Sumbar: Mahyeldi Unggulkan Perbaikan Infrastruktur Jalan Provinsi
Terpopuler
- Selamat Tinggal, Kabar Tak Sedap dari Elkan Baggott
- 5 Rekomendasi Mobil Bekas Keluarga dengan Sensasi Alphard: Mulai Rp50 Juta, Bikin Naik Kelas
- 41 Kode Redeem FF Max Terbaru 8 Juli: Raih Skin Senjata, Diamond, dan Katana
- Pemain 1,91 Meter Gagal Dinaturalisasi Timnas Indonesia, Kini Bela Tim di Bawah Ranking FIFA Garuda
- 5 Jet Pump Terbaik untuk Sumur Bor, Kuat Sedot Air dari Kedalaman 40 Meter
Pilihan
-
9 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan RAM 8 GB Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Juli 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Tahan Banting Terbaru Juli 2025, Desain Kuat Anti Rusak
-
Fenomena Magis Pacu Jalur, Tradisi Kuansing Riau Kini Viral lewat Aura Farming
-
Tarif Trump 32 Persen Buat Menteri Ekonomi Prabowo Kebakaran Jenggot
-
Berapa Gaji Yunus Nusi? Komisaris Angkasa Pura Rangkap Sekjen PSSI dan Wasekjen KONI
Terkini
-
10 Desain Rumah Tipe 45 Minimalis Keren dan Estetik, Bikin Nyaman dan Bahagia!
-
Kuda Legendaris Fort De Kock Bukittinggi Mati, Dibeli Wali Kota Seharga Rp 800 Juta 17 Tahun Lalu!
-
9 Rekomendasi Pagar Teralis Terbaru 2025, Simpel Tapi Mewah dan Estetik!
-
10 Desain Ruang Tamu Ukuran 3x3, Sangat Cocok untuk Rumah Minimalis!
-
Pre-order Galaxy Z Fold7 dan Z Flip7 Dibuka, Dapatkan Bonus Terbaik