Korban Luka Dievakuasi dengan Transportasi Laut
Korban yang selamat, SK, dievakuasi menggunakan transportasi laut mengingat sulitnya akses jalan darat di wilayah tersebut.
Saat ini, ia dirawat di Puskesmas Sarereket dan akan segera dirujuk ke Rumah Sakit Daerah Kabupaten Kepulauan Mentawai untuk penanganan lebih lanjut.
"Kami berharap korban bisa segera pulih dari luka-luka yang dideritanya dan dapat memberikan keterangan lebih rinci terkait kejadian tersebut," ungkap Wilmar.
Baca Juga: Sengketa Pohon Sagu Berujung Maut, 2 Warga Mentawai Tewas Dibacok
Imbauan untuk Masyarakat
Polisi meminta masyarakat untuk tetap tenang dan tidak panik. Kapolsek Iptu Wilmar juga mengimbau kepada seluruh warga Desa Madobag dan sekitarnya untuk tidak berspekulasi tentang kejadian ini serta tidak menyebarkan informasi yang belum terverifikasi.
“Kami meminta masyarakat untuk tidak terprovokasi dan mempercayakan penanganan kasus ini sepenuhnya kepada pihak berwajib. Proses hukum akan berjalan sesuai aturan yang berlaku dan kami berkomitmen untuk membawa pelaku ke pengadilan secepat mungkin,” tutup Wilmar.
Kasus ini menjadi sorotan di Kecamatan Siberut Selatan, mengingat kekerasan brutal seperti ini jarang terjadi di wilayah tersebut.
Masyarakat berharap agar pelaku dapat segera ditangkap dan diadili sehingga keadilan bagi para korban bisa ditegakkan.
Baca Juga: Cegah Kebocoran Pendapatan Daerah, Sumbar Dorong Hilirisasi Pertanian Kepulauan Mentawai
Kontributor : Rizky Islam
Berita Terkait
-
Sengketa Pohon Sagu Berujung Maut, 2 Warga Mentawai Tewas Dibacok
-
Cegah Kebocoran Pendapatan Daerah, Sumbar Dorong Hilirisasi Pertanian Kepulauan Mentawai
-
Pemprov Sumbar Prioritaskan Pembangunan Rumah Sakit Tipe C di Kepulauan Mentawai, Ini Alasannya
-
3 Anggota DPRD Mentawai Resmi Tersangka Kasus Narkoba, Nyabu Saat Bimtek Dewan Baru Periode 2024-2029 di Padang
-
Parah! 3 Oknum Anggota DPRD Mentawai Ditangkap di Hotel Padang Diduga Gegara Narkoba, Baru Dilantik 3 Pekan
Terpopuler
- Istri Menteri UMKM Bukan Pejabat, Diduga Seenaknya Minta Fasilitas Negara untuk Tur Eropa
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas MPV 1500cc: Usia 5 Tahun Ada yang Cuma Rp90 Jutaan
- 5 Rekomendasi Pompa Air Terbaik yang Tidak Berisik dan Hemat Listrik
- Diperiksa KPK atas Kasus Korupsi, Berapa Harga Umrah dan Haji di Travel Ustaz Khalid Basalamah?
- 5 AC Portable Mini untuk Kamar Harga Rp300 Ribuan: Lebih Simple, Dinginnya Nampol!
Pilihan
-
Aura Farming Anak Coki Viral, Pacu Jalur Kuansing Diklaim Berasal dari Malaysia
-
Breaking News! Markas Persija Jakarta Umumkan Kehadiran Jordi Amat
-
Investor Ditagih Rp1,8 Miliar, Ajaib Sekuritas Ajak 'Damai' Tapi Ditolak
-
BLT Rp600 Ribu 'Kentang', Ekonomi Sulit Terbang
-
Usai Terganjal Kasus, Apakah Ajaib Sekuritas Aman Buat Investor?
Terkini
-
7 Link DANA Kaget Asli Terbaru, Klaim Saldo Gratismu Sekarang Juga!
-
Irsyad Maulana Pulang ke Semen Padang FC, Kabau Sirah Juga Gaet Bek Portugal Jelang Liga 1 2025/2026
-
Menpora Dito Ariotedjo Dorong Pencak Silat Jadi Daya Tarik Pariwisata Sumbar, Ini Alasannya
-
Waspada Tautan Saldo Gratis Palsu, Ini Daftar 5 Link DANA Kaget Asli 3 Juli 2025!
-
Anak Harimau Sumatera Mati di TMSBK Bukittinggi, Diduga Kelainan Genetik