SuaraSumbar.id - Tagar Nazar Pemilu menjadi trending topic di Twitter pada Minggu (7/1/2024). Tagar tersebut ternyata mengarah terhadap dukungan untuk pasangan capres dan cawapres Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar (AMIN).
Rupanya tagar itu berisi janji sejumlah pendukung apabila pasangan AMIN menjadi presiden dan wakil presiden.
Ramainya tagar Nazar Pemilu ini juga mendapat tanggapan komika Arie Kriting melalui akun Twitternya, @arie_kriting. Menurutnya, tagar tersebut bagus sebagai inisiatif pendukung untuk membuat kebaikan kepada orang lain.
“Menurutku bagus ini #NazarPemilu sih. Pendukung inisiatif bikin kebaikan buat orang lain. Ngasih beasiswa, bikin masjid, bikin jalan dan nyumbang sekolah.” cuit suami Indah Permatasari.
“Kalau pemimpin yang mereka harap itu terpilih berarti akan banyak kebaikan tercipta hanya melalui nazar yang dijalankan.” sambung Arie.
Cuitan Arie Kriting terkait tagar Nazar Pemilu mendapat tanggapan beragam dari warganet.
“tapi bang arie happy gak?” tulis warganet.
“Alhamdulillah semoga ada yg bernazar berikan rusun kampung bayam ke warga yg berhak kalau AMIN menang,” ujar netizen.
“Ini baru inisiatif pendukung plus rakyat pendamba perubahan.. belum inisiatif AMIN nya.. kalo km post kebaikan kebaikan 01, percayalah.. kamu akan dapat banyak like, retweet dan follower.. mulai hari ini, mulailah menjadi bagian kami menuju perubahan..” ungkap warga maya.
“Mantaab, kalau yg ini cuitannya tulus dan gamblang tanpa terlihat ada teka-teki di baliknya nih sepertinya bang arie. Emang betul begitu ga ya kira-kira?” sahut yang lainnya.
Berita Terkait
-
Lulusan SMK Tahun Berapa Pun Bisa Ikut Program Kerja ke Luar Negeri, Bagaimana Cara Daftarnya?
-
Mau Kirim 500 Ribu Pekerja ke Luar Negeri, Pemerintah Siapkan Anggaran hingga Rp25 T, Buat Apa Saja?
-
Anies Baswedan Bertemu Tiga Bocah Kosong, Ikuti Salam Catheez hingga Dipanggil Abah
-
Bertemu 3 Bocah Kosong, Anies Baswedan Nurut Diajari Salam Aneh Catheez hingga Dipanggil Abah
-
Gubernur Riau Jadi Tersangka, PKB Proses Status Kader Abdul Wahid Secara Internal
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
Terkini
-
Konflik Harimau Sumatera di Agam Makin Menjadi-jadi, BKSDA Sumbar Tangani 3 Titik Sekaligus!
-
CEK FAKTA: RUU KUHAP Baru Bolehkan Aparat Tangkap Siapa Saja Tanpa Bukti, Benarkah?
-
Semen Padang FC Akhirnya Menang Usai Berkali-kali Kalah Beruntun, Kalahkan Persijap 2-1
-
900 Ijazah Tertahan di Bukittinggi, Ombudsman Sumbar Desak Sekolah Umumkan Pengambilan Gratis!
-
Bupati Limapuluh Kota Kaget Harga Ekstrak Gambir di India Melonjak: Harga dari Petani Sumbar Murah!