Ia membantah menikahi Riska yang masih berstatus anak di bawah umur.
“Saya menikahi dia sah secara hukum dan agama. Karena masih 16 tahun, ada dispensasi perkawinan di pengadilan agama,” kata Adi.
Unggahan medsos hilang
Adi menungkapkan, setelah Riska menghilang, unggahan sang istri di media sosial juga terhapus. Dia baru mengetahui hal tersebut sehari setelah Riska menghilang, yakni Senin (23/10).
Baca Juga: Mahyeldi Sebut Jokowi ke Sumbar Lagi Akhir Tahun 2023, Ini Agendanya
Ia menceritakan, Senin hari itu melapor ke polisi perihal Riska yang hilang. Oleh polisi, Adi ditanya apakah ada foto sang istri.
“Saat itulah saya memeriksa media sosial dia, ternyata isinya sudah dihapus semua. Dia biasa mengunggah foto dan video,” kata Adi.
Polisi masih mencari
Kapolsek Danau Kembar Iptu Irhas Murat mengakui ada laporan Adi Satri perihal istrinya yang hilang. Namun, polisi hingga kekinian belum menemukan jejak keberadaan Riska.
"Sampai saat ini belum ditemukan. Tapi kami tetap melakukan pencarian," kata Irhas Murat.
Baca Juga: Warga Gelar Aksi Bela Palestina-Salat Gaib di Bukittinggi
Dia menuturkan, polisi berhasil melacak nomor ponsel Riska yang sempat diaktifkan di kawasan Kampung Batu Dalam. Tapi setelah itu, nomor tersebut tak aktif.
Berita Terkait
-
Bocah Kiano Hilang Usai Salat Maghrib, Keluarga Sudah Lapor Polisi Tapi Belum Ditemukan
-
Dari Solok ke Pasar Dunia: Ibu Rosna, Penenun Songket Tembus Pasar Global di Usia Senja
-
Sempat Tak Ada Kabar Usai Aksi Tolak Revisi UU TNI, YLBHI Pastikan Lorra Vedder Aman
-
PT KAI Datangkan 12 Unit Kereta Baru untuk Perkuat KA Pariaman Ekspres
-
Kulineran di Pariaman? Ini 4 Kuliner Andalan yang Harus Dicicipi!
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
Link Resmi Saldo Gratis DANA Kaget, Masih Aktif hingga Siang ini, Buruan Klaim!
-
Kejutan Saldo Gratis DANA Kaget, Sabtu 19 April 2025: Siapa Cepat Dapat Cuan!
-
Banun Kinantan, Nama Bayi Harimau Sumatera yang Lahir di TMSBK Bukittinggi!
-
Klik Link DANA Kaget Aktif Hari Ini, Waspada Jebakan Penipu dan Ini Cara Amannya!
-
Kapan Tol Padang-Sicincin Beroperasi Penuh? Ini Jawabannya