SuaraSumbar.id - Indra Bekti dan Aldila Jelita baru-baru ini merayakan pernikahan mereka yang ke-13 sejak mereka resmi rujuk pada tanggal 25 Agustus 2023.
Namun, belum genap dua bulan setelah mereka merajut kembali kasih, Bekti sudah kembali membuat sang istri marah.
Kejadian tersebut terungkap melalui unggahan di akun Instagram Story milik Indy Barends, teman Bekti.
Dalam video tersebut, Indy Barends membeberkan kelakuan nakal Bekti yang tengah mengkonsumsi makanan yang sebenarnya dilarang oleh Dila.
Terdengar dalam video tersebut, Bekti merengek dan meminta agar rekaman tersebut dihentikan oleh Indy Barends. Dia menyadari bahwa perilakunya ini bisa membuat Dila marah jika mengetahuinya.
"Biarin biar lo berhenti, Dila ini tangannya mana, tangan lo mana, dua-duanya. Biarin sini. Minta maaf sama Dila karena lo makan tanpa diketahuinya," kata Indy Barends kepada Bekti.
Melihat laporan tentang kenakalan Bekti yang diam-diam mengkonsumsi makanan yang dilarang, Dila terlihat kesal.
Dia bahkan merepost unggahan tersebut dan mengungkapkan ketidaksetujuannya terhadap kelakuan nakal sang suami.
"Ampun nakal bgt om-om ini," tulis Dila dalam repostnya. Kejadian ini menjadi bahan pembicaraan di antara penggemar dan netizen, yang turut memberikan komentar tentang kelucuan dan kelakuan Indra Bekti.
Baca Juga: Indra Bekti Buat Aldilla Jelita Kesal Lagi Usai Rujuk, Apa yang Sebenarnya Terjadi?
Kontributor : Rizky Islam
Berita Terkait
-
Pergi Umrah, Indra Bekti Mau Berdoa Agar Bisa Sehidup Semati dengan Aldila Jelita
-
Ngeluh Cuma Dapat Rp3 Juta, Gaji ART Indy Barends Dibanding-bandingkan dengan Pengasuh Rafathar
-
Curhatan ART yang Tinggalkan Rumah Indy Barends, Benarkah Gegara Gaji Kecil?
-
Berapa Kekayaan Indy Barends? Gaji ART Disebut Tidak Sampai Rp3 Juta
-
Kronologi Indy Barends yang Ditinggal ART, Gara-Gara Gaji Tak Pernah Naik selama 4 Tahun Bekerja?
Terpopuler
- Kejanggalan LHKPN Andika Perkasa: Harta Tembus Rp198 M, Harga Rumah di Amerika Disebut Tak Masuk Akal
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
- Niat Pamer Skill, Pratama Arhan Diejek: Kalau Ada Pelatih Baru, Lu Nggak Dipakai Han
- Datang ke Acara Ultah Anak Atta Halilintar, Gelagat Baim Wong Disorot: Sama Cewek Pelukan, Sama Cowok Salaman
- Menilik Merek dan Harga Baju Kiano saat Pesta Ulang Tahun Azura, Outfit-nya Jadi Perbincangan Netizen
Pilihan
-
Nyawa Masyarakat Adat Paser Melayang, Massa Demo Minta Pj Gubernur dan Kapolda Kaltim Dicopot
-
Komersialisasi Bandara IKN Tunggu Revisi Perpres 131/2023, Kata Wamenhub Suntana
-
Tim Resmob Tangkap Pelaku Pembunuhan Tragis di Morowali yang Kabur ke Kaltim
-
Potret Nadia Raysa Mantan Marselino Ferdinan: IG-nya Diserbu Penggemar Usai Menang Lawan Arab
-
Harga Emas Antam Terbang Tinggi Jelang akhir Pekan, Tembus Rp1.520.000/Gram
Terkini
-
Kabag Ops Tembak Mati Kasat Reskrim Polres Solok Selatan, Kapolda Sumbar: Korban Ditembak Jarak Dekat!
-
Polres Pariaman Ungkap Pemilik Ganja 11,7 Kilogram, Pelaku Ternyata Narapidana Narkoba
-
Rendang Diusulkan Jadi Warisan Budaya UNESCO, Ini Kata Kementerian Kebudayaan
-
Kantor MUI Sumbar Dibangun di Kawasan Masjid Syekh Khatib Al Minangkabawi, Bangunan 5 Lantai Senilai Rp 24 Miliar
-
Plt Gubernur Sumbar Soroti Daerah Rawan Konflik di Pilkada 2024: Bisa Menghambat Pemilihan!