SuaraSumbar.id - Sebagai strategi mempertahankan kepemimpinan di entry level smartphone, sejak Juni hingga awal Juli 2023, Xiaomi Indonesia mengeluarkan harga baru produk Redmi.
Jika biasanya potongan harga lazim dilakukan untuk smartphone yang sudah beredar hingga satu tahun di pasar, Xiaomi Indonesia kali ini justru terlihat melakukan penyesuaian harga juga untuk produk baru, seperti Redmi 12C dan Redmi A2 sebagai strategi untuk mempertahankan kepemimpinannya di pasar smartphone entry-level.
Sejumlah produk Redmi yang mengalami penyesuaian harga, antara lain Redmi 12C, Redmi A2, Redmi 10 5G, Redmi 10C, Redmi A1, dan Redmi 10 2022. Melalui produk-produk Redmi tersebut, Xiaomi menghadirkan fitur-fitur terkini dan desain yang menawan, yang sejalan dengan tren terbaru di industri smartphone.
Seperti diketahui, Redmi merupakan lini produk dari Xiaomi yang kerap ditawarkan dengan konsep spesifikasi tinggi namun tetap mempertahankan harga yang terjangkau. Lewat penyesuaian harga terhadap produk-produknya, Xiaomi Indonesia nampaknya ingin mempertahankan kepemimpinan mereka di segmen entry-level.
Penyesuaian harga ini juga dilakukan dengan tujuan memberikan akses yang lebih luas kepada konsumen agar mereka dapat menikmati teknologi terkini tanpa harus mengorbankan kualitas atau fitur yang diinginkan.
Selain penyesuaian harga, Xiaomi juga terus mempertahankan komitmen untuk produk-produk entry-level tersebut, karena setiap produk Redmi memiliki garansi hingga 15 bulan dan rata-rata mendapat dukungan software update hingga 3 tahun.
Para pengguna smartphone Xiaomi dan Redmi tentunya tidak perlu merasa khawatir berkat layanan purna jual Xiaomi yang mencapai lebih dari 500+ titik layanan purna jual yang terdiri dari exclusive service center, multi-brand service center, serta service point yang menempatkan Xiaomi sebagai brand dengan jaringan purna jual terluas di Indonesia.
Berikut daftar smartphone Redmi dari Xiaomi Indonesia yang mengalami penyesuaian harga serta informasi lengkap terkait jaringan penjualannya:
Baca Juga: Dijuluki Sultan Andara, Penampakan HP Buluk Raffi Ahmad Jadi Sorotan: Tapi Mbankingnya Full Senyum
Berita Terkait
-
Bocoran Spesifikasi Xiaomi 13T Pro, Siap Menggebrak Pasar! Rilis 1 September 2023?
-
Xiaomi Agresif di Segmen Entry-Level, Pertahankan Kepemimpinan Lewat Potongan Harga?
-
Daftar HP Xiaomi yang Dihentikan Updatenya, Termasuk Redmi Note 9
-
Daftar Harga HP Xiaomi Juli 2023, Termurah hingga Termahal
-
5 Bahaya Merekam Video Intim Pribadi dalam Handphone, Bisa Tersebar
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Ribuan Warga Agam Masih Mengungsi, Dampak Banjir Bandang dan Longsor Belum Tuntas!
-
CEK FAKTA: Tautan Pendaftaran CPNS Dinas Perhubungan 2026 Viral di Medsos, Benarkah Resmi Dibuka?
-
Kondisi Nenek Saudah Penolak Tambang di Pasaman yang Dianiaya, Masih Dirawat di RS
-
Kekayaan Yaqut Cholil Qoumas, Menag Era Jokowi Resmi Tersangka Korupsi Kuota Haji
-
Perempuan Bandar Sabu di Padang Diringkus Polisi, Sedia Paket Hemat Rp 50 Ribu!