SuaraSumbar.id - Polisi mengaku mengalami kesulitan untuk mengidentifikasi para pelaku dugaan persekusi dua wanita pemandu karaoke kafe di Kabupaten Pesisir Selatan, Sumatra Barat (Sumbar). Diketahui, korban diarak dan diceburkan ke laut hingga ditelanjangi.
Kapolsek Lengayang, Iptu Gusmanto mengatakan, penyelidikan kasus masih terus dilakukan. Saksi dan korban telah diperiksa.
Namun, kata Gusmanto, korban tidak mengetahui ciri-ciri pelaku. Saat kejadian warga ramai dan malam hari.
"Ketika penertiban (kafe) ada sekitar 300 warga, banyak orang ini memang banyak tindakan jadi tidak terkontrol," ujar Gusmanto, Rabu (12/4/2023).
"Perempuan yang menjadi korban ini tentu tidak bisa memastikan dan menjelaskan (pelaku) secara maksimal. Karena ramai," sambungnya.
Gusmanto menegaskan, pihak kepolisian terus berupaya semaksimal mungkin mencari informasi identitas pelaku. Termasuk yang memvideokan dan menyebarkan.
"Ini juga termasuk terkait penyebaran video. Saksi sama korban yang kami periksa kemarin itu ada empat orang. Kami mohon bersabar terkait mencari identitas pelaku," kata dia.
Kontributor: Saptra S
Baca Juga: Hilang 3 Hari, Mayat Bocah Perempuan Berseragam Sekolah Mengapung di Pantai Pesisir Selatan
Berita Terkait
-
Geger Pemandu Lagu Ditelanjangi hingga Diceburkan ke Laut karena Beroperasi di Bulan Ramadan, Netizen Kecam Warga: Cara Anda Salah Bung!
-
Kecam Aksi Warga Ceburkan 2 Wanita Pemandu Karaoke ke Laut, Bupati Pesisir Selatan: Tidak Manusiawi
-
Viral Video Warga Ceburkan Dua Perempuan ke Laut hingga Ditelanjangi, Ternyata Pemandu Karaoke di Sumbar
-
Heboh 2 Wanita Pemandu Karaoke di Pesisir Selatan Diceburkan ke Laut hingga Ditelanjangi, Polisi Turun Tangan
-
Kisah Bangkitnya UMKM Rumah Batik Dewi Busana Lunang, Sukses Lewati Pandemi dan Setia Keliling Nusantara dengan JNE
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Konflik Harimau Sumatera di Agam Makin Menjadi-jadi, BKSDA Sumbar Tangani 3 Titik Sekaligus!
-
CEK FAKTA: RUU KUHAP Baru Bolehkan Aparat Tangkap Siapa Saja Tanpa Bukti, Benarkah?
-
Semen Padang FC Akhirnya Menang Usai Berkali-kali Kalah Beruntun, Kalahkan Persijap 2-1
-
900 Ijazah Tertahan di Bukittinggi, Ombudsman Sumbar Desak Sekolah Umumkan Pengambilan Gratis!
-
Bupati Limapuluh Kota Kaget Harga Ekstrak Gambir di India Melonjak: Harga dari Petani Sumbar Murah!