SuaraSumbar.id - Sebuah video yang merekam kejadian langka viral di media-media sosial, Jumat (15/7/2022).
Dilihat SuaraSumbar.id pada akun Instagram @faktakamera, tampak pasangan mempelai tengah menggelar resepsi pernikahan.
Pesta pernikahan tersebut digelar di halaman rumah. Tapi, tenda resepsi melebar hingga jalanan.
Nah, video itu selanjutnya merekam serombongan orang tengah menggotong keranda jenazah lewat.
Rombongan pengantar jenazah ke kuburan tersebut benar-benar lewat di karpet merah, di tengah-tengah tamu undangan resepsi pernikahan tersebut.
"Viral iring-iringan jenazah melewati pesta pernikahan," demikian akun itu memberikan keterangan video.
Video tersebut mendapat beragam komentar dari warganet.
"Kenapa zaman sekarang banyak yang hajatan di jalan umum?" kata @hayatxxx.
"Ada yang bahagia, ada yang berduka," @ikhsaxxxx.
"Jalan umum itu," @fahrixxx.
"Lagian hajatan pakai jalan umum," @marmuxxxx.
"Ada yang berbahagia, ada yang berduka, inilah dunia," @arixxx.
"Sekarang sudah ada peraturannya, kena denda blokir jalan buat pesta," @rajaxxx.
Kontributor : Rizky Islam
Berita Terkait
-
Karyawati Lempar Gelas ke Pelanggan, Esteh Indonesia Bilang Orangnya Undur Diri, Warganet: Dia Dipecat
-
Siswi SMA Jadi Korban Pelecehan Seksual Bapak-bapak di Gerbong KRL, Dadanya Diremas hingga Teriak
-
Viral Video Pria Cabul Remas-remas Kemaluan di Gerbong Kereta Api, Incar Penumpang Wanita Tertidur
-
Video Emak-emak Keluhkan Cuma Dapat Sedikit Daging Kurban, Publik: Malu Sama Gelang Emasnya Bu
-
Video Viral Pelaku Pelecehan Seksual Beraksi di KRL, Sasar Perempuan yang Sedang Tidur
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Ribuan Warga Agam Masih Mengungsi, Dampak Banjir Bandang dan Longsor Belum Tuntas!
-
CEK FAKTA: Tautan Pendaftaran CPNS Dinas Perhubungan 2026 Viral di Medsos, Benarkah Resmi Dibuka?
-
Kondisi Nenek Saudah Penolak Tambang di Pasaman yang Dianiaya, Masih Dirawat di RS
-
Kekayaan Yaqut Cholil Qoumas, Menag Era Jokowi Resmi Tersangka Korupsi Kuota Haji
-
Perempuan Bandar Sabu di Padang Diringkus Polisi, Sedia Paket Hemat Rp 50 Ribu!