SuaraSumbar.id - Masa libur telah usai, para pelajar sudah kembali ke sekolah. Seperti biasa, ketika kembali masuk, orangtua sering membelikan peralatan sekolah yang baru pula.
Namun, hal itu tidak berlaku bagi seorang bocah SD ini. Saat teman-temannya mempunyai banyak peralatan sekolah yang baru, ia justru tak ada.
Seperti dilihat SuaraSumbar.id pada akun Instagram @nyinyir_update_official, Jumat (15/7/2022), tampak seorang anak tengah duduk di ruang kelas.
Anak tersebut memakai seragam Pramuka. Bocah laki-laki dalam video itu tampak tengah ditanyai oleh seseorang guru.
Sebab, di hadapannya, anak itu hanya memegang selembar kertas yang dirobek tak rapih.
"Kenapa cuma ditulis di kertas? Mana bukunya?" demikian kalimat tanya dalam video ersebut.
"Gak ada."
"Kenapa gak ada? Gak dibawa?"
"Gak ada buku. Bapakku gak belikan. Bapak gak ada uang."
Baca Juga: Video Viral Pengajar Pondok Pesantren Hancurkan Make Up Santriwati
Warganet yang melihat video unggahan tersebut menyatakan kesedihannya dalam kolom komentar.
Tak sedikit pula warganet yang mempertanyakan lokasi rumah anak tersebut, karena hendak membelikannya buku.
"Ya Allah, rumah adek ini di mana? Sini nak, onty belikan buku yang banyak," @astixxx.
"Kak, adek ini apakah sudah ada yang fasilitasi? Jika belum, aku bersedia memberikan alat tulis dan peralatan sekolah untuk adik hebat ini," @zahraxxxx.
"Ada yang tahu alamat lengkapnya atau sekolahnya? Aku mau ngirimin buku dan alat tulis," @vickyxxx.
"Teringat masa kecilku dulu. Satu buku buat campur-campur mata pelajaran. Karena cuma sedikit buku tulis. Kadang sedihnya kalau ada tugas dan buku dikumpulkan," @ernaxxx.
Berita Terkait
-
Video Viral Pengajar Pondok Pesantren Hancurkan Make Up Santriwati
-
Viral Wanita Bangga Pamer Akta Cerai, Netizen Beri Sindiran Menohok: Gagal Kok Bangga!
-
Kacau Parah! Pemotor Terobos Dan Lindas Makanan Jemaah Tahlilan Di Cilandak, Pelaku Habis Mabuk Bareng Teman Kampus
-
Dokter Tirta Sempot Pihak yang Pandang Rendah Citayam Fashion Week: Ga Usah Sok Senior, Semua Jamet Pada Masanya!
-
Tasyi Athasyia Wanti-wanti Aurel Hermansyah Soal Penyakit 'Ain', Sarankan Hal Ini Setiap Upload Ada Ameena
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
Terkini
-
Kak Seto Usul Penampungan Anak Yatim Piatu Korban Banjir Bandang di Sumbar, Termasuk Aceh dan Sumut
-
24 Konflik Satwa dengan Manusia di Agam Sepanjang 2025, Kasus Harimau Sumatera hingga Beruang
-
BBM Alat Berat Langka Pasca Tanggap Darurat, Pembersihan Material Bencana di Agam Terkendala!
-
Kak Seto Sambangi Anak Penyintas Banjir di Sumbar: Mereka Perlu Perlakuan Khusus!
-
Akses Talamau Pasaman Barat Terancam Putus, Jembatan Panjang-Talu Perlu Jalan Alternatif!