SuaraSumbar.id - Tidak perlu malu kalau mempunyai rumah yang tak mewah. Karena rumah sejatinya adalah tempat kita bisa berteduh dan bercengkerama bahagia bersama keluarga.
Sepertinya, itulah yang menjadi prinsip seorang perempuan asal Malaysia ini.
Yoona Chie nama perempuan Malaysia tersebut. Yoona mendadak viral di media-media sosial, setelah berani memvideokan rumahnya di lingkungan kumuh.
Seperti dilihat SuaraSumbar.id di akun TikTok @yoonachiee, Senin (4/7/2022), perempuan itu merekam kegiatan sehari-harinya di rumah.
Dalam video yang diunggah ke akun TikTok pribadinya, Yoona merekam kesehariannya di rumah seperti mencuci baju, piring, dan beberes.
Ternyata, video-video unggahannya tersebut justru mendapat sorotan negatif dari warganet.
Mereka menilai Yoona tak tahu malu, karena mengunggah video kegiatannya di rumah yang kumuh, reyot, serta mau roboh.
Namun, balasan dari Yoona justru membuat warganet lainnya merasa tersentuh.
"Aku bahagia apa adanya. Rumahku, tamanku, surgaku. Rumah pertamaku yang kumiliki saat berumur 27 tahun. Statusku single mom," tulis dirinya.
Baca Juga: Viral Dua Buaya Besar Muncul di Pantai Anyer Buat Wisatawan yang Sedang Berenang Geger
Tak hanya itu, sebagai orangtua tunggal bagi anak-anaknya, Yoona menceritakan bagaimana ia harus bertahan hidup.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Eks Pesepak Bola yang Juga Pesinetron Claudio Martinez Dikeroyok di Bar, Publik: Resiko Dunia Malam, Keras!
-
Viral Dua Buaya Besar Muncul di Pantai Anyer Buat Wisatawan yang Sedang Berenang Geger
-
Video Yusuf Mansur Mau Beli Real Madrid dan Ganti Namanya Real Masjid, Publik: Banyar Utang Dulu Cup
-
Mobilnya Lecet Dikit Ketabrak karena Ngerem Mendadak, Emak-emak Patahkan Wiper Truk
-
Bangunan Kios Unik Berbentuk Tak Lazim di Cilangkap Bikin Geger, Warganet: Toko Gaib
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Murah Tipe SUV Mei 2025: Harga Setara Motor, Pajak Murah, Perawatan Mudah
- 10 Mobil Bekas di Bawah Rp100 Jutaan: Kabin Lapang, Keluaran Tahun Tinggi
- Ogah Ikut Demo Besar-besaran Ojol di Jakarta 20 Mei, KBDJ: Kami Tetap Narik Cari Rezeki!
- 27 Kode Redeem FF Terbaru 17 Mei: Klaim Diamond, Token, dan Skin Cobra MP40
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
Pilihan
-
Kurator Didesak Penuhi Hak Karyawan PT Sritex, Tagihan Pembayaran Capai Rp 337 Miliar
-
Menelisik Kinerja Emiten Kongsian Aguan dan Salim
-
Mudah Ditebak, Ini Prediksi Starting XI Timnas Indonesia vs China
-
Muhammadiyah dan BSI Rujuk?
-
Cerita Stefano Lilipaly Diminta Bela Timnas Indonesia: Saya Tidak Bisa
Terkini
-
Kebakaran Pabrik Karet di Padang: 17 Jam Proses Pemadaman Api, Tim Inafis Olah TKP!
-
7 Link DANA Kaget Aktif Hari Ini, Cek Nomor HP Kamu Biar Dapat Saldo Gratis!
-
BRI Cetak Rekor, Portofolio Keuangan Berkelanjutan Capai Rp796 Triliun
-
Damkar Ungkap Kebakaran di Pabrik Karet di Padang Sulit Dipadamkan: Karet Mentah
-
Pabrik Karet di Padang Terbakar, Api Tak Kunjung Padam