SuaraSumbar.id - Pedangdut Dewi Perssik mengaku telah mengetahui kabar dirinya digugat cerai sang suami, Angga Wijaya. Ia mengaku pasrah karena sudah berusaha sabar selama lima tahun menjalani biduk rumah tangganya.
"Selama ini aku udah sabar lima tahun menjalani rumah tangga. Aku udah memberi apa yang dia mau dengan terbaik," ungkap Dewi Perssik di program Pagi Pagi Ambyar, dikutip dari Suara.com, Rabu (22/6/2022).
Dewi Perssik merasa sudah menjalankan kodratnya dengan baik sebagai istri.
Namun, jika Angga Wijaya pada akhirnya ingin bercerai, ia tak bisa berbuat apa pun selain melalui prosesnya dengan baik.
Baca Juga: Dewi Perssik Pasrah Digugat Cerai Angga Wijaya
"Tapi kalau pada nyatannya apa yang kuberi nggak cukup dan akhirnya aku tetap digugat mau gimana lagi, kan bukan aku yang gugat," sambungnya.
Kini, pelantun 'Hikayat Cinta' itu hanya memasrahkan nasib rumah tangganya pada takdir Tuhan.
"Selama ini saya sudah memberi yang terbaik sebagai istri, sudah menjalankan sesuai syariah agama aku. Jadi kalau misalkan saya digugat, saya kembalikan lagi ke Yang di Atas," kata Dewi Perssik.
Seperti diketahui, Angga Wijaya mendaftarkan permohonan cerainya pada 20 Juni 2022 di Pengadilan Agama Jakarta Selatan.
Belum diketahui alasan Angga Wijaya gugat cerai istrinya itu.
Baca Juga: Curahan Hati Dewi Perssik Usai Digugat Cerai Angga Wijaya
Dewi Perssik dan Angga Wijaya menikah pada 10 September 2017. Sejak lima tahun menikah, mereka belum dikaruniai keturunan.
Berita Terkait
-
Bandingkan Agnez Mo dan Nikita Mirzani, Dewi Perssik: Wanita Berprestasi Pasti Mantap
-
Nominal THR Dibandingkan dengan Ayu Ting Ting, Dewi Perssik Beri Reaksi Tak Terduga
-
Profil Neng Dessy, Pacar Saipul Jamil yang Tajir dan Punya Profesi Mentereng
-
Roro Fitria Rogoh Rp100 Juta untuk Biaya Anak, Ekspresi Dewi Perssik Disorot
-
Rian Ibram Julid ke Dewi Perssik Gara-Gara Beri THR Pecahan Rp10 Ribu
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
Banun Kinantan, Nama Bayi Harimau Sumatera yang Lahir di TMSBK Bukittinggi!
-
Klik Link DANA Kaget Aktif Hari Ini, Waspada Jebakan Penipu dan Ini Cara Amannya!
-
Kapan Tol Padang-Sicincin Beroperasi Penuh? Ini Jawabannya
-
DANA Kaget 18 April 2025: Siapa Cepat Dia Dapat, Klaim Saldo Gratis Sekarang!
-
Wacana Sumatera Barat Jadi Daerah Istimewa Minangkabau Menguat Lagi, Ini Alasan dan Dasarnya!