SuaraSumbar.id - Bel kini menjadi salah satu kebutuhan di rumah-rumah. Genta sangat penting agar si empu rumah mengetahui kalau ada tamu atau kurir paket yang datang.
Karenanya, banyak produsen berlomba-lomba membuat bel dengan desain unik, lucu, hingga terkesan berkelas.
Namun, seorang pemilik rumah dalam video viral di TikTok ini, mempunyai bel yang beda dari orang lain.
Bukan hanya karena bel miliknya bukan produksi pabrikan mana pun, melainkan juga karena bentuknya yang unik banget.
Bel unik dan tak lazim itu terekam video oleh seorang kurir paket, dan menjadi pembicaraan publik setelah diunggah ke akun TikTok @muh_fadly01.
Bentuk bel rumah itu kontan mengundang tawa dari warganet. Mereka memuji akal si pemilik rumah, yang menurut mereka membuat bel dari "kearifan lokal."
"Bellnya manual," kata @anggunxxx sembari membubuhkan emotikon tertawa.
"Belnya estetik ya," kata @vwxxxx.
"Hahahaha, bener sih yang nulis, pas dipencet ada suaranya," kata @fairxxx.
Baca Juga: Diduga Tabrak Ojol di Alam Sutera Tangerang, Mobil Mewah Ringsek
"Kalau mau ketawa, ketawa aja bang, jangan ditahan,," kata @14xxx.
Berita Terkait
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
-
Pasien Speak Up tentang Kelakuan Oknum Dokter Nambah Lagi, Kali ini Terjadi di Malang
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Wacana Sumatera Barat Jadi Daerah Istimewa Minangkabau Menguat Lagi, Ini Alasan dan Dasarnya!
-
Daftar 5 Patahan Aktif Berpotensi Picu Gempa Dahsyat di Sumatera Barat, Ini Peringatan BMKG!
-
Rahasia Klaim DANA Kaget Terbukti! Ini Link Aman dan Tips Dapat Saldo DANA Gratis 17 April 2025
-
DANA Kaget 17 April 2025 Dibagikan Lagi, Saldo Gratis Langsung Cair!
-
Tragis! Bocah 11 Tahun Ditemukan Meninggal di Sungai Kalumpang Padang, Ini Kronologinya