SuaraSumbar.id - Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Padang menutup sementara jalan Simpang Pasar Baru, Kecamatan Pauh, Kamis (24/3/2022). Hal itu dilakukan untuk uji coba rekayasa lalu lintas di lokasi yang kerap menimbulkan kemacetan.
Kepala Dishub Kota Padang, Yudi Indra Syani mengatakan, rekayasa lalu lintas ini berupa penutupan jalan yang bertujuan untuk mengurangi kemacetan lalu lintas yang sering terjadi di daerah tersebut.
"Hari ini ini lakukan uji coba. Kemudian kita lihat perkembangannya nanti. Setelah itu kita lakukan evaluasi. Jika tidak ada permasalahan kita akan lakukan penutapan permanen," katanya.
"Semoga penutupan ini dapat mengurai kemacetan yang terjadi di kawasan tersebut," katanya.
Sementara itu, Wali Kota Padang, Hendri Septa yang hadir meninjau lokasi rekayasa itu mengaku merasakan langsung kemacetan di persimpangan itu.
"Saya merasakan langsung kemacetan dipersimpangan itu, terutama pada jam-jam tertentu. Tidak dipungkiri, ini sudah konsekuensi kota yang padat penduduk," tuturnya.
Diakuinya, penutupan jalan Simpang Pasar Baru ini sudah mendapat persetujuan dari para pemangku kepentingan dan tokoh-tokoh masyarakat yang ada di Kecamatan Pauh.
"Terima kasih kepada pihak yang telah membantu melakukan penutupan jalan ini. Insya Allah jika berjalan lancar maka penutupan Simpang Pasar Baru Unand ini akan kita permanenkan," tutupnya.
Kontributor : B Rahmat
Baca Juga: Pulau Sumatera Diterjang 17 Kali Tsunami Sejak Abab ke-17, Sumbar 7 Kali
Berita Terkait
-
Jelang Ramadhan, Harga Cabai Merah di Pasar Raya Padang Mulai Turun
-
Dirawat di Jakarta, Balita 2 Tahun Penderita Kelainan Jantung Asal Sumbar Butuh Uluran Tangan
-
Siap-siap, Penjual Minyak Goreng Curah di Atas HET di Padang Bakal Ditindak Tegas
-
Lembaga Adat Dituding Berpolitik, Mantan Ketua LKAAM Sumbar Bilang Begini
-
Kasus Dugaan Korupsi KONI Padang Seret Nama Mahyeldi yang Kini Gubernur Sumbar, Ini Kata Pengacara Eks Ketua KONI Sumbar
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
CEK FAKTA: Purbaya Setop MBG Saat Ramadhan, Benarkah?
-
Gunung Marapi Erupsi, Semburan Abu Vulkanik Capai 1.600 Meter
-
6 Manfaat Konsumsi Kunyit untuk Kesehatan, Anti Radang hingga Jaga Otak!
-
Mendagri Sorot Dampak Serius Banjir Bandang di Sumbar, Ganggu Jalan Nasional hingga Ekonomi Warga
-
Benarkah Duduk Lama Main HP di Toilet Picu Ambeien? Ini Penjelasan Dokter