SuaraSumbar.id - Pusat Transportasi (Pustrans) Universitas Andalas (Unand) Padang, menurunkan tim guna mengidentifikasi kerusakan jalan dan jembatan akibat gempa di Kabupaten Pasaman dan Pasaman Barat.
Identifikasi kerusakan jalan dan jembatan dilatarbelakangi dari informasi terjadinya banyak kerusakan di sana.
"Kerusakan jalan ini mengganggu proses penyaluran bantuan untuk korban gempa dan terputusnya akses transportasi yang dapat berdampak secara ekonomi dan sosial," kata Ketua Pustrans Unand Yosritzal, melansir Antara, Sabtu (5/3/2022).
Koordinator Lapangan Bayu Martanto Adji menambahkan, tim berada di lapangan selama dua hari untuk mengumpulkan data deskriptif dan observasi visual dan digital yang diperoleh melalui drone.
Baca Juga: Harga Daging Sapi Tak Terkendali, Pedagang Pasar Tradisional di Cirebon Takut Gulung Tikar
Penggunaan drone dipilih karena dapat mengakses daerah yang tidak bisa diakses atau berbahaya jika dilakukan langsung oleh manusia.
"Data ini akan diolah di laboratorium transportasi dan jalan raya jurusan Teknik Sipil Unand, lalu dibuatkan rekomendasi penanganan terbaik kepada pemerintah selaku penanggungjawab infrastruktur," tukasnya.
Berita Terkait
-
Waspada! Sesar Opak Aktif, Ini Daerah di Jogja yang Dilaluinya
-
Dua Gempa Dahsyat Guncang Kuba, Warga Berhamburan ke Jalan!
-
Tragis! Pria Italia Giulia Manfrini Tewas Saat Berselancar di Pantai Sumatera Barat: Dadanya Tertusuk Ikan Todak
-
Gempa Bumi 5,8 Magnitudo Guncang Aceh, BMKG: Tak Berpotensi Tsunami
-
Breaking News! Gempa Magnitudo 5,8 Guncang Sabang Aceh Siang Ini
Tag
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Masa Tenang Pilkada 2024, KPU Sumbar Larang Aktivitas Kampanye dan Survei
-
Bawaslu Agam Tertibkan APK di Masa Tenang Pilkada 2024
-
Kasus Penembakan Kasat Reskrim Solsel, Walhi Sebut Momen Berantas Kejahatan Lingkungan
-
BRI dan OPPO Kolaborasi Hadirkan OPPO Run 2024 di Bali
-
Polda Sumbar Ungkap Hasil Tes Urine AKP Dadang Penembak Mati Kasat Reskrim Polres Solok Selatan, Positif Narkoba?