SuaraSumbar.id - Sebanyak 158 orang Warga Negara Asing (WNA) tercatat tinggal di Sumatera Barat (Sumbar). Mayoritas di antara mereka merupakan tenaga kerja dan sekolah di Sumbar.
"Kebanyakan dari mereka berada di wilayah kerja Kantor Imigrasi Kelas II Agam yakni mencapai 137 orang dan kebanyakan mereka bersekolah dan menjadi tenaga kerja," kata Kepala Kantor Wilayah (Kanwil) Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) Sumbar, R Andhika Dwi Prasetya, Selasa (15/2/2022).
Menurutnya, WNA yang tinggal di Sumbar rata-rata berasal dari China dan India dan mereka telah mengajukan izin tinggal terbatas di Sumbar.
"Kami akan terus melakukan pengawasan terhadap WNA yang datang ke Sumbar untuk berwisata atau kepentingan singkat," ucapnya.
Terkait WNA yang berdatangan ke Sumbar, kata Andika, pihaknya tidak memiliki wewenang untuk memeriksa. Namun pihaknya bersama dengan maskapai dan KKP untuk melakukan pengawasan.
"Meski pintu penerbangan internasional belum dibuka, tetapi kan ada pintu domestik yang kemungkinan melintas orang asing. Kita kan tidak bisa mencegah orang masuk. Tetapi saya sudah perintahkan Kantor Imigrasi Padang tetap proaktif bekerja sama dengan pihak maskapai dan KKP," tutupnya.
Kontributor : B Rahmat
Berita Terkait
-
Zhang Binbin Dikabarkan Bergabung dengan Bai Lu di Drama China Terbaru
-
7 Drama China yang Tayang Februari 2022, Ada Beragam Genre
-
Bangkai Ikan Mati Massal di Danau Maninjau Keluarkan Bau Busuk, Tercium hingga Jarak 1 Kilometer
-
Ikan Mati di Danau Maninjau Bertambah, Petani Ungkap Kerugian Sampai Rp2,6 Miliar
-
7 Daerah di Sumbar PKKM Level 3, Termasuk Kabupaten Solok dan Mentawai
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Terbaik, Ideal untuk Gaming dan Kerja Harian
-
HP Mau PHK 6.000 Karyawan, Klaim Bisa Hemat Rp16,6 Triliun
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah Tahan Seharian Tanpa Cas, Cocok untuk Gamer dan Movie Marathon
-
5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
-
Hari Ini Bookbuilding, Ini Jeroan Keuangan Superbank yang Mau IPO
Terkini
-
Pasaman Barat Tetapkan Tanggap Darurat Bencana Sepekan, Ini Kata Bupati
-
Seorang Warga Palupuh Agam Tewas Tertimbun Tanah Longsor, Rumahnya Juga Tertimbun!
-
Oknum Pejabat di Padang Panjang Diduga Pasang CCTV di Kamar Mandi Kos, Rekam Mahasiswi Mandi!
-
Bangunan UIN Imam Bonjol Padang Ambruk, 4 Mobil Tertimbun hingga Proses Belajar Dihentikan!
-
Pemprov Sumbar Tak Bisa Eksekusi Bangunan di TWA Megamendung Lembah Anai, Ini Alasannya