SuaraSumbar.id - Sepasang kekasih digerebek warga saat berduaan di sebuah rumah kos di Kelurahan Gunung Pangilun, Kota Padang, Sumatera Barat (Sumbar), Rabu (26/1/2022). Pasangan yang bukan suami istri itu berstatus mahasiswa dan mahasiswi.
Si prianya berinisial GR (19) dan perempuannya berinisial HM (19). Penggerebekan pasangan ini berawal dari kecurigaan warga yang sempat memergoki si pria itu masuk ke kos-kosan wanita.
Tanpa pikir panjang, pemilik kos bersama RT setempat pun melakukan penggerebekan. Saat kos dibuka, si perempuan didapati sedang duduk santai. Sedangkan kekasihnya sedang mandi di toilet yang terpisah dari kamar.
Khawatir mereka diamuk massa, pihak RT pun langsung melaporkan pasangan yang diduga berbuat asusila itu ke Satpol PP Padang.
"Mereka mengakui pacaran. Kepada penyidik, GR mengaku hanya menumpang mandi di kamar kos pacarnya dan tidak melakukan perbuatan terlarang," kata Kepala Satpol PP Padang, Mursalim, dikutip dari Minangkabaunews.com - jaringan Suara.com, Kamis (27/1/2022).
Untuk proses lebih lanjut, Satpol PP memanggil kedua pihak keluarga sebagai penjamin dan membuat surat pernyataan.
Berita Terkait
-
Tegas, Satpol PP Padang Bakal Tangkap Badut hingga Pengemis di Lampu Merah
-
Seorang Pengendara Sepeda Motor di Padang Tewas Ditabrak Kereta Api
-
Praktik Esek-esek Berkedok Salon Kecantikan di Padang Digerebek Satpol PP, 2 Wanita Ditangkap
-
Mobil Seorang Wanita di Padang Dihadang 9 Debt Collector, Ban Mobil Dipecahkan
-
Polda Sumbar Ciduk Dokter Palsu yang Buka Praktik Perawatan Kecantikan di Padang
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Murah Tipe SUV Mei 2025: Harga Setara Motor, Pajak Murah, Perawatan Mudah
- 10 Mobil Bekas di Bawah Rp100 Jutaan: Kabin Lapang, Keluaran Tahun Tinggi
- Ogah Ikut Demo Besar-besaran Ojol di Jakarta 20 Mei, KBDJ: Kami Tetap Narik Cari Rezeki!
- 27 Kode Redeem FF Terbaru 17 Mei: Klaim Diamond, Token, dan Skin Cobra MP40
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
Pilihan
-
Kurator Didesak Penuhi Hak Karyawan PT Sritex, Tagihan Pembayaran Capai Rp 337 Miliar
-
Menelisik Kinerja Emiten Kongsian Aguan dan Salim
-
Mudah Ditebak, Ini Prediksi Starting XI Timnas Indonesia vs China
-
Muhammadiyah dan BSI Rujuk?
-
Cerita Stefano Lilipaly Diminta Bela Timnas Indonesia: Saya Tidak Bisa
Terkini
-
Kebakaran Pabrik Karet di Padang: 17 Jam Proses Pemadaman Api, Tim Inafis Olah TKP!
-
7 Link DANA Kaget Aktif Hari Ini, Cek Nomor HP Kamu Biar Dapat Saldo Gratis!
-
BRI Cetak Rekor, Portofolio Keuangan Berkelanjutan Capai Rp796 Triliun
-
Damkar Ungkap Kebakaran di Pabrik Karet di Padang Sulit Dipadamkan: Karet Mentah
-
Pabrik Karet di Padang Terbakar, Api Tak Kunjung Padam