SuaraSumbar.id - Satpol PP Padang, Sumatera Barat (Sumbar), akan menangkap semua badut, pengemis, pengamen hingga penjual tisu yang beraktivitas di persimpangan lampu merah. Aksi tersebut dianggap berbahaya bagi mereka dan juga pengendara lainnya.
"Kami berharap pada pekerja seni, baik itu badut, pengamen, kemudian anak jalanan dan pengemis dan manusia silver, jangan lakukan aktivitas di lampu merah karena daerah itu adalah daerah yang rawan," kata Kepala Satpol PP Padang, Mursalim, dikutip dari Covesia.com - jaringan Suara.com, Sabtu (22/1/2022).
Menurut Mursalim, di Padang sudah ada kejadian manusia silver yang jadi korban tabrak lari, kemudian ada pengemis yang meninggal ditabrak mobil dan tabrakan beruntun.
"Itu bukti bahwa di lampu merah itu tempat yang berbahaya untuk beraktivitas. Kalau mencari nafkah jangan di sana, cari tempat yng lebih aman," ujarnya.
"Kamu tidak melarang mereka beraktivitas tapi lihat dulu tempatnya. Jangan di lampu merah," katanya lagi.
Jika kelak ditemukan lagi aktivitas di lampu merah, pihaknya tidak segan-segan akan langsung menangkap.
Berita Terkait
-
Terdampak Pandemi, Dua Film Mission: Impossible Ditunda hingga 2023 dan 2024
-
Bandara Ngurah Rai Bali Laksanakan Vaksinasi Booster Untuk Komunitas Bandara
-
Isran Noor dan Kapolda Kaltim Imam Sugianto Kunjungi Para Korban Kecelakaan Muara Rapak, Pastikan Biaya RS Dijamin
-
Anak Buah Prabowo Tak Setuju Nusantara Jadi Nama IKN: Nanti Bubar Kayak Majapahit
-
Kamu Tipe Mahasiswa Kupu-kupu? Lakukan 6 Hal Ini agar Tetap Produktif
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- Resmi Gabung Persib, Bojan Hodak Ungkap Jadwal Latihan Kurzawa dan Kedatangan Markx
Pilihan
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
Terkini
-
CEK FAKTA: AS Larang Sertifikasi Halal di Indonesia, Benarkah?
-
4 Cara Sehatkan Bibir Walau Rutin Pakai Lipstik Matte, Perempuan Harus Tahu!
-
5 Lipstik Anak Muda Terbaru, Multifungsi dan Bikin Tampilan Segar
-
9 Lipstik Matte untuk Semua Warna Kulit, Teruji Tahan Lama
-
CEK FAKTA: Purbaya Naikkan Gaji Pensiunan 12 Persen dan Cair 30 Januari 2026, Benarkah?