SuaraSumbar.id - Jajaran Kepolisian Resor (Polres) Kota Payakumbuh, Sumatera Barat, sedang melakukan penyelidikan video seorang pria onani di pinggir jalan yang viral di media sosial. Video itu telah tersebar di sejumlah group WhatShapp, Jumat (28/5/2021).
Kasat Reskrim Polres Payakumbuh, AKP Akno Pilindo mengatakan, pihaknya hingga kini belum mengetahui identitas pria tersebut.
"Kita sudah mengantongi videonya, tapi siapa orangnya belum diketahui. Kami masih melakukan penyelidikan," katanya, Senin (31/5/2021).
Pihaknya kesulitan melacak identitas pria tersebut lantaran dalam video ciri-ciri orangnya tidak jelas karena wajahnya tertutup masker dan memakai helm.
Baca Juga: Heboh Pria Onani di Pinggir Jalan Kota Payakumbuh, Videonya Viral
"Wajahnya tertutup masker. Apalagi plat nomor motor pria juga tidak jelas. Namun kami terus melakukan penyelidikan," imbuhnya.
Diketahui, video pria onani itu viral di jagat media sosial Instagram setelah tangkapan layarnya dibagikan akun @sudutpayakumbuh pada Jumat (28/5/2021).
Informasinya, aksi tak senonoh itu terjadi di pinggir jalan Kota Payakumbuh, Sumatera Barat. Video tersebut juga ramai beredar di group-group WhatsApp.
Video tersebut diduga direkam oleh seorang wanita dari dalam mobil yang parkir tak jauh dari lokasi pria onani itu itu.
Dalam video berdurasi sekitar 59 detik itu, terlihat pria memakai jaket merah, memakai helm dan masker tampak asik onani. Sesekali ia menutup kemaluannya saat pengendara lain melintas di jalan tersebut.
Baca Juga: Polisi Buru Perampok Dana BOS Rp 90 Juta di Payakumbuh, Kepsek Sudah Melapor
"Pria dengan motor beat Hitam mengenakan jaket merah atau sesuai dengan ciri ini telah meresahkan. Siap telah melakukan tindakan susilanya kepada warga sekitar dengan memamerkan alat kelaminnya," tulis postingan akun Instagram @Sudutpayakumbuh yang telah dikomentari ribuan netizen.
Postingan pemilik akun juga menjelaskan lokasi pria itu melakukan perbuatan onani tersebut.
"Ini lokasinya di dekat tikungan Kantor Lurah Parak Batuang yang lama. Menurut informasi, pria tersebut telah sering melakukan perbuatan tersebut disekitar lokasi," sambungnya.
Berdasarkan tangkapan layar tersebut, video itu telah ditonton sebanyak 1.463 dan dikomentari sekitar 1.103.
"Paja ko dimuko rumah wak tadi mah min, tapakiak ART wak tadi!!! (Pria ini didepan rumah saya tadi kak, menjerit ART saya tadi buatnya)," kata pemilik akun @wahyumazin mengomentari.
Berdasarkan tangkapan layar tersebut, video itu telah ditonton sebanyak 1.463 dan dikomentari sekitar 1.103.
"Paja ko dimuko rumah wak tadi mah min, tapakiak ART wak tadi!!! (Pria ini didepan rumah saya tadi kak, menjerit ART saya tadi buatnya)," kata pemilik akun @wahyumazin mengomentari.
Kontributor : B Rahmat
Berita Terkait
-
Sakit Jiwa! Viral Pemotor Matic Onani Sambil Nyetir di Siang Bolong, Wanita Ini Ngamuk Kena Cipratan...
-
Reaksi Istri Setelah Praz Teguh Mundur dari PWK: Bertambah Lagi Cerita Patah Hati
-
Hukum Mengeluarkan Air Mani oleh Tangan Sendiri di Bulan Ramadhan Malam Hari, Bolehkah?
-
Bejat! Seorang Pemuda di Sumatera Barat Lakukan Onani dan Kencingi Al-Quran
-
Sambil Tenteng Plastik Hitam Diduga Miras, Pria di Mampang Onani di Depan Emak-emak
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
-
Masa Tenang Pilkada, Bawaslu Balikpapan: Bukan Masa yang Tenang
Terkini
-
Detik-detik AKP Dadang Tembak Mati AKP Ulil, Kompolnas: Kapolres Solok Selatan Berlindung di Ruang Tengah!
-
Lokasi Tambang Galian C Ilegal, Diduga Pemicu Polisi Tembak Polisi di Polres Solok Selatan
-
Jelang Natal dan Tahun Baru, 10 Bus Pariwisata di Sumbar Tak Laik Jalan
-
Polda Sumbar Enggan Beberkan Pemilik Tambang Ilegal Diduga Pemicu Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan, Ini Alasannya
-
Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan, Kapolda Sumbar: Motif Biar Dibuktikan di Persidangan