SuaraSumbar.id - Oknum polisi yang digerebek ketika berduaan dengan seorang wanita di sebuah kontrakan di Kota Padang, Sumatera Barat, ternyata bertugas di Polda Sumbar.
Hingga kini, polisi berinisial Ts dengan pangkat Briptu itu masih menjalani pemeriksaan Propam Polda Sumbar.
Menurut Kabid Humas Polda Sumbar, Kombes Satake Bayu Setianto, oknum polisi tersebut dipastikan berduaan dengan wanita yang bukan istrinya.
"Penangkapan dilakukan setelah kami menerima laporan. Selanjutnya dibawa ke Mapolda," katanya, Senin (24/5/2021).
Baca Juga: Buka Muswil PPP Sumbar, Arwani Tekankan Soal Ini
Dia memastikan, personel yang digerebek itu telah melanggar kode etik. Pihaknya masih menunggu sidang etik untuk pemrosesan lebih lanjut.
"Informasinya dia sudah berumah tangga. Kini menunggu sidang kode etik," imbuhnya.
Sebelumnya, personel Ts digerebek pemilik kontrakan dan warga pada Sabtu (22/5/2021) malam dikawasan Jati, Kota Padang sekitar pukul 19.50 WIB. Propam yang menerima laporan langsung menuju lokasi dan menggiring personel ke Mapolda.
Kontributor : B Rahmat
Berita Terkait
-
Pembunuh Gadis Penjual Gorengan Ditangkap, Polda Sumbar Penuh Kiriman Karangan Bunga
-
Detik-detik Pembongkaran Makam Afif Maulana Pelajar SMP Tewas di Padang, Disaksikan Kompolnas hingga LPSK
-
Serahkan Surat Izin Ekshumasi, Sufmi Dasco Minta Polemik Kasus Afif Maulana Tak Berkepanjangan
-
DPR Pastikan Polisi Terbitkan Surat Ekshumasi Jenazah Afif Maulana
-
Keluarga Pelajar SMP Tewas di Padang Mengadu ke DPR RI: Kami Tak Ikhlas Penganiaya Afif Maulana Tidak Terungkap!
Terpopuler
- Tanggapi Kisruh Andre Taulany Parodikan Gelar Raffi Ahmad, Feni Rose: Lagian Kantor yang Kasih di Ruko
- Berani Minta Maaf ke Lembaga Kerukunan Sulsel, Denny Sumargo Dapat Dukungan dari Sumatera sampai Papua
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- Profil Lex Wu: Tantang Ivan Sugianto Duel usai Paksa Anak SMA Menggonggong
- Geng Baru Nikita Mirzani Usai Lepas dari Fitri Salhuteru Disorot: Circlenya Lebih Berkualitas
Pilihan
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
-
Prediksi Robby Darwis: Timnas Indonesia vs Jepang, Kevin Diks Jadi Kunci?
Terkini
-
Disamakan dengan Hewan, Pemburu Babi di Sumbar Tersinggung Ceramah Buya Zulherwin
-
Ulama Kontroversial: Ceramah Buru Babi di Sumbar Berujung Laporan Polisi
-
Keadilan untuk Afif Maulana! Keluarga Tuntut Keterlibatan Ahli Forensik Independen
-
Debat Pilgub Sumbar: Mahyeldi Unggulkan Perbaikan Infrastruktur Jalan Provinsi
-
Debat Pilgub Sumbar: Akademisi Soroti Minimnya Penjelasan Konkret Program E-Government