SuaraSumbar.id - Kebakaran hebat melanda kawasan Asrama Haji Padang, Sumatera Barat (Sumbar), sekitar pukul 17.55 WIB, Minggu (31/1/2021).
Sebuah gudang penyimpanan Asrama Haji Padang ludes terbakar. Lokasi ini bersebelahan dengan gedung karantina pasien Covid-19.
Dengan begitu, proses pemadaman api pun dilakukan dengan penerapan protokol kesehatan (prokes) ketat.
Beruntung, api tidak sampai merembat ke lokasi gedung karantina tersebut. Hal itu dibenarkan Kabid Operasional Dinas Pemadam Kebakaran Kota Padang, Basril.
"Gedung yang terbakar adalah tempat pemyimpanan kayu dan barang lainnya yang mudah terbakar. Proses pemadaman berlangsung sekitar satu jam dengan ekstra hati-hati mengingat gedung bersebelahan dengan gedung karantina Covid-19," katanya.
Petugas Damkar mengalami kesulitan saat pemadaman api. Sebab, jalan menuju ke gudang tersebut dipenuhi kendaraan.
"Tujuh unit armada pemadam dikerahkan untuk membantu pemadaman api," katanya.
Selain itu, proses pemadam api juga bekerjasama dengan Dinas Kesehatan. Hal ini untuk mengantisipasi agar pasien yang di sedang dikarantina tidak keluar.
Baca Juga: Ribuan Nakes hingga Cleaning Service RSUP M Djamil Padang Disuntik Vaksin
Berita Terkait
-
Istri Bantu Suami Perkosa Wanita Lain, Cium dan Siapkan Kondom
-
ASN Bukittinggi yang Bantu Suami Memperkosa Ajukan Penangguhan Penahanan
-
Hentikan Kisruh Jilbab di Padang, Pendeta Titus Wadu: Bukan Masalah Agama
-
Akui Kesalahan Aturan Wajib Jilbab, Disdik Sumbar Surati Semua Sekolah
-
DPO Judi Ditembak Mati, Massa Ngamuk dan Serang Kantor Polsek di Sumbar
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
WEF 2026 Jadi Panggung BRI Dorong Akselerasi Bisnis Fintech Nasional
-
BRI Serukan Pembiayaan UMKM Berkelanjutan di Forum Global WEF Davos 2026
-
5 Lipstik Pinkish Brown Manis yang Cocok untuk Semua Skin Tone
-
5 Lipstik Dear Me Beauty dengan Pilihan Warna Intens, Ringan dan Nyaman Dipakai Sehari-hari
-
Huntara di Sumbar Resmi Ditempati, BNPB Pastikan Hak Logistik Warga Terpenuhi