"Capek, tapi seneng, nggak tekanan batin. Ya alhamdulillah, tiap kali ada yang mustahil, aku serahin lagi ke Allah ya, karena nggak ada daya dan kekuatan tanpa Allah," tuturnya.
Sebelumnya, Inara Rusli diketahui telah menggugat cerai Virgoun di Pengadilan Agama Jakarta Barat. Keduanya baru saja menjalani sidang perdana dengan agenda mediasi.
Kontributor : Rizky Islam
Baca Juga:Sindir Virgoun? Inara Rusli Nobar Film Poligami: Amit-Amit ya