"Oh," respons Najwa Shihab.
Tapi setelah itu, Ari Lasso tampak terdiam, sadar dirinya membongkar rahasia Ahmad Dhani di dalam penjara.
"Oh iya, aduh!" kata Ari Lasso tampak menyesal,
Najwa Shihab dan Ahmad Dhani langsung tertawa ngakak melihat Ari Lasso yang tampak bersalah.
Baca Juga:'Bunda...' Kata Ahmad Dhani Sapa Maia Estianty, Sikap Mulan Jameela seperti Ini
Kontributor : Rizky Islam
- 1
- 2