Daftar Tren Konten TikTok Sepanjang 2021 di Indonesia

Platform video singkat TikTok Indonesia mengumumkan kompilasi tren konten yang berkembang selama tahun ini melalui tajuk Year on TikTok 2021, Selasa (7/12/2021).

Riki Chandra
Rabu, 08 Desember 2021 | 09:15 WIB
Daftar Tren Konten TikTok Sepanjang 2021 di Indonesia
Ilustrasi tiktok (pexels.com/cottonbro)

“Selanjutnya (untuk tahun depan), pasti kami masih (mengusung) inspiring creativity and bring joy. Kreator dan user jadi fokus utamanya, seperti pemberdayaan kreator lebih dalam. Secara konten, nanti kami juga akan membuka lebih banyak konten yang baru lagi,” tutur Angga.

Untuk merayakan “Year on TikTok 2021”, TikTok juga meluncurkan Ask on TikTok di akhir tahun ini yang dapat digunakan pengguna untuk mengekspresikan momen paling berkesan di sepanjang 2021. Pengguna bisa menggunakan video yang sudah ada atau merekam video baru untuk menjawab pertanyaan tersebut.

Berikut daftar singkat tiga besar “Year on TikTok 2021” dalam 10 kategori yang merangkum tren konten video pendek TikTok di Indonesia.

FYFaves
1. @bobocu.id - Simple dimple bobocu
2. @ariwibowo332 - Tutorial sinematik
3. @punyaibenk - Squid game

Baca Juga:Kominfo Gandeng TikTok untuk Tingkatkan Literasi Digital di Indonesia

Powered by Joy
1. @doramicin - Masa kecil bahagia
2. @rey.sitohangz33 - Bom waktu
3. @yogaarizona - Apa salahku?

The Playlist
1. "Panik ga" - Ragil, @mmulss
2. "Oh no" - Kreepa, @ivnasrg
3. "Beggin'" - Måneskin, @bilalfadh

Breakthrough Stars
1. @siscakohl
2. @geraldvincentt
3. @adi.syahreza

Only on TikTok
1. Biasalah - @fauzicahya
2. Albumcover - @titi_kamall
3. KulinerTikTok - @dimsthemeatguy

#SamaSamaBelajar Creators
1. @erikarichardo
2. @ireneswnd
3. @urrofi_

Baca Juga:Konten Gaming Kian Populer di TikTok

Eats on Repeat
1. Baso Aci by @tiantikaeflisaa
2. Nasi Telor Kecap by @cheekykiddo
3. Acar Bawang by @graciajessicajane

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini