SuaraSumbar.id - Tim kesehatan Rumah Sakit Umum Daerah Zainoel Abidin (RSUDZA) telah memulai pemeriksaan kesehatan untuk pasangan bakal calon kepala daerah di Pilkada Aceh 2024.
Pada hari pertama, mereka memeriksa 40 pasangan calon, termasuk 39 pasangan bakal calon bupati dan wakil bupati, wali kota dan wakil wali kota, serta satu pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Aceh, Bustami Hamzah-Tgk Muhammad Yusuf.
"Pemeriksaan kesehatan untuk pasangan bakal calon kepada daerah di Aceh dari 31 Agustus sampai 2 September 2024," kata Kasubbag Informasi, Komunikasi dan Kerja Sama RSUDZA Rahmadi, melansir Antara, Minggu (1/9/2024).
Pemeriksaan meliputi berbagai aspek kesehatan, termasuk jantung, EKG, pulmonologi, dan spesialisasi lainnya.
"Proses pemeriksaan berjalan lancar dan hasilnya akan diumumkan oleh Komisi Independen Pemilihan (KIP) sesuai ketentuan," ujarnya.
Pilkada di Aceh akan berlangsung serentak dengan pemilihan kepala daerah, baik pemilihan gubernur dan wakil gubernur maupun wali kota dan wakil wali kota pada 27 November 2024.
Berita Terkait
-
Krisis Keuangan, OJK Cabut Izin Usaha PT Sarana Aceh Ventura
-
Kronologi EO MTQ di Aceh Kabur, Sosok Pemilik PT Qpro Creasindo Viral
-
Aceh Sedot Investasi Rp3,58 Triliun, Investor Lokal Merajai
-
Penemuan Batu Giok Raksasa di Nagan Raya, Beratnya Mencapai 5000 Ton
-
Hati Teriris! Cerita Melda Diceraikan Suami Usai Lolos PPPK, Kini Viral di Podcast Denny Sumargo
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
CEK FAKTA: Lesti Kejora Bagi-Bagi Uang untuk Lansia, Benarkah?
-
8 Prompt ChatGPT Bikin Foto Portrait Jadi Sinematik, Auto Mirip Adegan Film!
-
Gampang Banget Beli Tiket Konser Bryan Adams di BRImo, Ini Caranya
-
Cuaca Panas di Sumbar Bukan Panas Ekstrem, Ini Penjelasan BMKG
-
Mau Naik Haji Tanpa Antrean Puluhan Tahun? Silahkan Coba Berangkat dari 7 Negara Ini