SuaraSumbar.id - Calon Presiden atau Capres nomor urut 1 Anies Baswedan menceritakan bagaimana saat ingin di pernyataan penutup atau closing tiba-tiba alat penghitung waktu atau timer mati.
Matinya alat timer ini disampaikan Anies Baswedan saat live TikTik setelah pelaksanaan debat Pilpres berlangsung, Minggu (8/1/2023). Mantan Gubernur DKI Jakarta ini pun menceritakan bagaimana pelaksanaan debat yang diakuinya seru.
Dia mengungkapkan jika saat akan di detik-detik akhir pelaksanaan debat, juga terjadi adegan yang tidak dia sangka-sangka. Adegan yang dimaksud ialah matinya alat penghitung waktu yang kemudian mempengaruhi konsentrasinya saat menyampaikan pernyataan penutup.
Dikatakan Anies Baswedan memang ada kendala teknis dalam pelaksanaan debat terutama di bagian akhir.
Baca Juga: Ombudsman Sumbar: Investigasi Dugaan Maladministrasi Pendakian Marapi Segera Rampung!
"Timer di depan saya tetiba mati, timer terstop kontak. Timer saya mati di depan," ujarnya.
Capres yang berpasangan dengan Muhaimin Iskandar ini pun kemudian menceritakan kronologi alat penghitung suara tersebut mati.
"Saya sudah bicara beberapa waktu, kemudian alat di bagian depan mati," ujar Anies menjelaskan.
Kemudian, Anies pun menganggap jika apa yang terjadi sempat membuatnya binggung. Tak ingin lama kebingungan, Anies berusaha memperkirakan waktu penyampaian di akhir penampilan debatnya.
Meski demikian Anies memastikan jika apa yang sudah dilakukan di depan, ialah yang terbaik.
Baca Juga: BKSDA Sumbar Gunakan Teknologi Drone Thermal untuk Pantau Harimau Sumatra di Pasaman
"But, all is good, insya Allah," ujarnya menyakinkan diri.
Berita Terkait
-
Siapa yang Paling Menghibur? Prabowo dan Anies Ikut Tren Joget Velocity
-
Alasan Anies Baswedan Tak Hadir Open House Presiden Prabowo di Istana Merdeka
-
Bersyukur Muslim di Indonesia Kompak Berlebaran Hari Ini, Anies: Insya Allah Perkuat Persaudaraan
-
Cerita Mistis Anies Baswedan Tubuh Keluarkan Beling, Muncul Bau Anyir di Rumah
-
Soal Revisi UU TNI Gibran Rakabuming Kemana? Sikapnya Dibandingkan Anies Beswedan
Tag
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
Pilihan
-
Jadwal Timnas Indonesia U-17 vs Yaman, Link Live Streaming dan Prediksi Susunan Pemain
-
Minuman Berkemasan Plastik Berukuran Kurang dari 1 Liter Dilarang Diproduksi di Bali
-
Nova Arianto: Ada 'Resep Rahasia' STY Saat Timnas Indonesia U-17 Hajar Korea Selatan
-
Duh! Nova Arianto Punya Ketakutan Sebelum Susun Taktik Timnas Indonesia U-17 Hadapi Yaman
-
Bukan Inter Milan, Dua Klub Italia Ini Terdepan Dapatkan Jay Idzes
Terkini
-
Harga Tiket Pesawat Padang-Jakarta Tembus Rp 10 Jutaan, ke Malaysia Hanya Rp 1,4 Juta
-
8 Kasus Kecelakaan Lalu Lintas di Pasaman Barat Selama Operasi Ketupat Singgalang 2025, 3 Tewas!
-
Langkah Hebat Desa Wunut, Bagi-Bagi THR dan Sediakan Jaminan Sosial untuk Warga
-
Gempa 4,7 Magnitudo Guncang Kabupaten Agam, BMKG Ungkap Pemicunya
-
BRI UMKM EXPO(RT) 2025: Minyak Telon Aromatik Habbie Sukses, Meraih Rekor MURI