SuaraSumbar.id - Muhaimin Iskandar alias Cak Imin menyapa ratusan petani di Kabupaten Bandung, Jawa Barat (Jabar), Rabu 3 Januari 2024. Pertemuan ini membahas berbagai masalah yang dialami oleh petani mulai dari kelangkaan pupuk, irigasi dan harga jual hasil panen.
"Pagi ini saya menyapa dan dialog dengan ratusan petani Kabupaten Bandung. Kelangkaan pupuk dan harganya yang mahal menjadi kendala yang juga dirasakan mereka," kata Cak Imin lewat postingan di akun X.
Dirinya mengaku perlu penanganan yang serius dan political will dari pemerintah untuk mengentaskan masalah yang dialami petani.
"Pun demikian irigasi serta harga jual hasil panen yang juga perlu penanganan serius. Tentu semua persoalan itu harus diatasi, perlu political will dari pemerintah," ungkap Cak Imin.
Oleh sebab itu, pasangan capres-cawapres nomor 1, Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar ini berkomitmen untuk mengatasi hal ini.
"Saya dan mas Anies berkomitmen untuk mengatasinya. InsyaAlloh..AMIN menang petani harus untung, AMIN menang petani harus sejahtera, AMIN menang petani harus makmur," tukasnya.
Adapun program AMIN untuk membantu kesejahteraan petani diantaranya kemudahan pemberian bantuan bibit benih yang bermutu, bantuan permodalan murah dan mudah bagi petani.
Kemudian memastikan harga panen terjaga, pemerinta mendorong kemandirian pangan, kemudahan pemberian bantuan bibit benih yang bermutu, bantuan permodalan murah dan mudah bagi petani.
Semakin banyak bantuan alat dan mesin alat pertanian dengan teknologi terkini dan petani dapat memanfaatkan lahan menganggur milik pemerintah dan BUMN. Dokumen lengkapnya bisa dibaca di s.id/VMAMIN, atau bisa baca juga poin-poinnya di situs aminajadulu.com.
Berita Terkait
-
6 Tempat Bukber di Bandung yang Murah, Enak, dan Banyak Diskon!
-
Cak Imin Sebut DTSEN jadi Harapan Baru Penyaluran Bansos: Akan Lebih Efektif dan Tepat Sasaran
-
Syahnaz Sadiqah Jadi Ketua PKK, Publik Malah Ributkan Gelar Hajah
-
Usai Rumah Ridwan Kamil, Giliran Kantor BJB Bandung Digeledah KPK
-
Sesumbar Dapat Gelar Doktor Betulan, Intip Judul Disertasi Anies Baswedan
Tag
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Eliano Reijnders Gabung Timnas Indonesia, PEC Zwolle Tulis Kalimat Menyentuh
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
Pilihan
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
-
Sibuk Naturalisasi, Jordi Cruyff Beri Nasihat Membumi untuk PSSI
-
Tabel KUR BRI Terbaru, Pinjaman Rp1 Juta Hingga Rp500 Juta dan Bunganya
-
Setoran Pajak Anjlok 41 Persen di Tengah Kebutuhan Anggaran Jumbo Prabowo
Terkini
-
Kejar-kejaran dengan Polisi, Kurir Ganja 26 Kg Diringkus di Pasaman Barat, 1 Pelaku Residivis!
-
Daftar 7 Kapolres Baru di Polda Sumbar, Lengkap dengan 10 PJU Baru!
-
Kronologi Anggota Satpol PP Padang Tewas Ditabrak Mobil di Pariaman
-
Kamera Galaxy S25 Ultra-Galaxy AI Terbaru Hasilkan Foto Arsitektur Epik
-
Nikmati Fasilitas Pembayaran Digital Eksklusif di Kapan Lagi Buka Bareng BRI Festival 2025: Momen Spesial Ramadan