Scroll untuk membaca artikel
Riki Chandra
Selasa, 02 Januari 2024 | 18:26 WIB
Bupati Pasaman Sabar AS, saat mengunjungi daerah bencana di ujung timur Kabupaten Pasaman itu. [Dok.Antara]

Sementara itu, Kepala Jorong Patamuan, Hermol menceritakan, yang lebih memprihatinkan adalah kondisi masyarakat di daerahnya. Saat ini beras sudah mencapai harga 290 rb per karung (10 Kg), akibat transportasi sungai yang selama ini digunakan warga, tidak bisa lagi ditempuh lantaran alirannya deras dan besar.

"Beras hanya bisa diangkut dengan tenaga manusia, yang berjarak puluhan kilo melewati hutan," tutur Hermol. (Antara)

Load More