SuaraSumbar.id - Co-Coach Tim Pemenangan Nasional Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar (AMIN), Tamsil Linrung menyebut program dialog bertajuk Desak Anies dan Slepet Imin berkontribusi pada naiknya elektabilitas paslon 01.
Menurut dia, program itu berhasil menarik antensi generasi milenial dan Z untuk bertanya sehingga berpengaruh pada hasil survei Anies-Muhaimin yang semakin kuat.
"Kita melihat sendiri dari hasil survei, bahwa kenaikan elektabilitas AMIN diikuti dengan mengecilnya persentase undecided voters. Ini indikasi kuat pergerakan pemilih yang tadinya belum menentukan pilihan, kini mantap memilih AMIN," papar dia, dilansir dari wartaekonomi, 28 Desember 2023.
Berdasarkan hasil survei terbaru Center for Strategi and International Studies (CSIS) mencatat elektabilitas paslon koalisi perubahan sebesar 26,1%.
Sementara dari survei Litbang Kompas yang menyebutkan elektabilitas paslon AMIN di angka 16,7%.
"Ini trend positif dan sejalan dengan optimisme kami. Tren elektabilitas AMIN yang menanjak, bukti bahwa strategi yang kami jalankan sudah on the right track," ujarnya.
Lanjut senator asal Sulawesi Selatan hasil itu tak lepas dari strategi kampanye yang lebih mengedepankan dialog dibanding seremonial seperti program dialog bertajuk Desak Anies dan Slepet Imin tersebut.
Berita Terkait
-
Sikap PKB Usai Kiai Ma'ruf Amin Pilih Jalan Uzlah
-
Tak Hanya MUI, KH Maruf Amin Juga Mundur dari Ketua Dewan Syuro PKB, Ini Alasannya
-
Maruf Amin Ajukan Pengunduran Diri dari Jabatannya di MUI, Ada Apa?
-
Anies Desak Banjir Sumatera Ditetapkan Jadi Bencana Nasional
-
Pakar UIKA Dukung Anies Desak Status Bencana Nasional untuk Aceh dan Sumatera
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
Harga Minyak Anjlok! Pernyataan Trump Soal Minyak Venezuela Picu Kekhawatiran Surplus Global
-
5 HP Infinix RAM 8 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Mulai 1 Jutaan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
Terkini
-
Fenomena Sinkhole Limapuluh Kota Perlu Kajian Tim Geolistrik, Pantau Kondisi di Bawah Permukaan!
-
Dua Dugaan Penyebab Sinkhole di Sawah Limapuluh Kota versi IAGI, Dari Batu Kapur hingga Erosi Pipa
-
Pelaku Penganiaya Nenek yang Tolak Tambang Ilegal di Pasaman Ditangkap, Ini Kata Wagub Sumbar
-
Wali Kota Marah Pasar BTC Bukittinggi Bermasalah, Bulan Depan Dipagar Semua!
-
Tinggalkan Daerah Sumber Longsor Maninjau, 54 Warga Mengungsi di Pinggir Kelok 44 Agam